Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Politik · 16 Jan 2018 14:52 WITA ·

Tiga Kepala Desa Dapat Teguran Pertama Panwaslu Enrekang


 Tiga Kepala Desa Dapat Teguran Pertama Panwaslu Enrekang Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Pada saat pendaftaran Bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Muslimin Bando dan Asman beberapa hari lalu.

Ada tiga Kepala Desa yang hadir dalam pelaksanaan kegiatan tersebut, ketiga kepala desa tersebut adalah Kepala Desa Pundi Lemo, Kepala Desa Taulan dan Kepala Desa Malalin.

Komisioner Devisi Pengawasan Panwaslu Kabupaten Enrekang, Mustamin Selasa (16/1/2018) mengatakan saat dimintai keterangan, ketiga kepala desa tersebut tidak mengetahui, tentang hal tersebut mereka hanya numpang lewat tidak mengetahui kalau ada acara pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati di kantor KPUD Enrekang.

“Untuk saat ini, Ketiga Kepala Desa tersebut ini diberikan teguran lisan agar tidak terlibat dalam pelaksanaan Pilkada serentak ini,” ungkap Muslimin.

Jika kepala desa tersebut kembali ditemukan melakukan pelanggaran tersebut maka tidak ada lagi teguran dan langsung diberikan sanksi sesuai dengan pelanggaran yang mereka lakukan.

Muslimin menegaskan PNS dan Kepala Desa tidak dibenarkan untuk mengikuti proses tahapan pilkada baik itu menggunakan atribut partai dan terjun langsung pada saat kampanye salah satu kandidat.

Jika ada yang terlibat, mereka akan mendapatkan hukuman berupa ancaman hukuman penjara minimal 3 bulan dan maksimal 6 bulan dan dikenakan denda 600ribu rupiah,” pungkasnya. (Bang El/ajp)

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syahar dan Demokrat Sidrap sama-sama Berharap bisa ‘Berjodoh’ di Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 19:51 WITA

SAR Pinang Demokrat dan PAN Menuju Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 18:51 WITA

Demokrat Buka Pendaftaran Bacabup dan Cawabup

21 April 2024 - 17:34 WITA

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare?

17 April 2024 - 16:28 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.