Menu

Mode Gelap
Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

Ajatappareng · 18 Feb 2018 22:41 WITA ·

Pameran Bulan Budaya Ramai Dikunjungi Warga


 Pameran Bulan Budaya Ramai Dikunjungi Warga Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Bulan Budaya Sidrap 2018 yang digelar Pemerintah Kabupaten Sidrap dalam hal ini Dinas Pendidikan dan Kebudayaan kini ramai dikunjungi warga Sidrap, di Pelataran Ganggawa, Kecamatan Maritengae, Sidrap.

Pemeran Bulan Budaya dibuka secara oleh Bupati Sidrap, Rusdi Masse (RMS) yang didampingi Sekda Sidrap usai mengikuti acara puncak peringatan hari jadi Sidrap ke 674 yang dipusatkan di kompleks SKPD Sidrap, Sabtu pagi (17/2/2018).

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sidrap, Nurkanaah mengatakan kegiatan Pameran Budaya ini merupakan rangkaian Hari Jadi Sidrap ke-674.

Selain itu, Kegiatan ini dilaksanakan guna memperlihatkan kepada masyarakat keberhasilan Pemerintah Kabupaten dalam melaksanakan pembangunan di Wilayah Sidrap

“Pameran Bulan Budaya ini bertujuan untuk mengangkat nilai-nilai budaya yang ada di Kabupaten Sidrap,” katanya.

Melalui Pameran ini, kita memperkenalkan budaya tradisional sidrap dan mensosialisasikan nilai budaya tradisonal serta menggugah elemen masyarat dan sekaligus berpartisipasi mewujudkan program strategis Pemkab Sidrap dalam hal kebudayaan.

Sekedar diketahui, pameran budaya sebagai program pemerintah kabupaten dengan melibatkan seluruh kecamatan dan instansi yang ada di Sidrap. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur

28 Maret 2024 - 22:24 WITA

Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM

28 Maret 2024 - 17:56 WITA

Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama

28 Maret 2024 - 09:47 WITA

Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online

28 Maret 2024 - 01:06 WITA

Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

27 Maret 2024 - 21:44 WITA

Mau Maju, Calon Perseorangan Wajib Penuhi 10 Persen dari DPT

25 Maret 2024 - 19:13 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.