Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Kabar Utama · 11 Nov 2019 12:28 WITA ·

SP ‘Oppo’ jadi Ketua Umum Nasdem, RMS dan Fatmawati Rusdi Dapat Posisi Strategis


 SP ‘Oppo’ jadi Ketua Umum Nasdem, RMS dan Fatmawati Rusdi Dapat Posisi Strategis Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, JAKARTA –– Kongres II Partai Nasdem, di Jakarta International Expo, Kemayoran memasuki hari keempat, Senin (11/11/2019).

Agenda pada hari keempat ini, merupakan penetapan hasil kongres II Jakarta, yang dihadiri Ketua Umum, Surya Paloh.

Kongres yang dihadiri ribuan pengurus dan kader Partai Nasdem se Indonesia, kembali menetapkan Surya Paloh sebagai Ketua Umum Partai Nasdem.

Selain itu, pengurus dan kader Nasdem patut berbangga, pasalnya Ketua DPW Partai Nasdem Sulsel, mendapat jabatan strategis di DPP.

H Rusdi Masse ditetapkan sebagai Ketua Bidang OKK DPP Partai Nasdem. Tak hanya itu, istri RMS, Hj Fatmawati Rusdi juga mendapat posisi sebagai Wakil Bendahara Umum DPP Partai Nasdem.

Penutupan kongres II Partai Nasdem akan dilakukan Senin malam, dan rencananya akan ditutup oleh Presiden RI, Jokowi. (spa)

Artikel ini telah dibaca 2,762 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

RMS Sebut Nama-Nama Kader NasDem yang Layak di Pilgub Sulsel

16 April 2024 - 18:42 WITA

Polda Sulteng Gagalkan 25 Kg Sabu Tujuan Sidrap

5 April 2024 - 19:16 WITA

Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

27 Maret 2024 - 21:44 WITA

Rekapitulasi KPU Rampung: Ini 8 Partai Lolos Parlemen, PPP-PSI Gagal

20 Maret 2024 - 22:44 WITA

Trending di Fokus

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.