Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Kabar Utama · 26 Jan 2020 19:31 WITA ·

220 Ambulance Mengaspal, Surya Paloh Apresiasi Nasdem Sulsel


 220 Ambulance Mengaspal, Surya Paloh Apresiasi Nasdem Sulsel Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, MAKASSAR — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem, Surya Paloh launching 220 Mobil Ambulance se-Sulawesi Selatan di Hotel Celebes Convention Center (CCC), di jalan Metro Tanjung Bunga, Makassar, Minggu (26/1/2020).

Ketua DPW Partai Nasdem Provinsi Sulawesi Selatan, H Rusdi Masse Mappasessu mengatakan, ada 150 unit dari jumlah total 220 Unit Mobil Ambulance yang launching.

“Kenapa kita tidak hadirkan semua, agar pelayanan kesehatan di Desa, Kecamatan dan Kabupaten diseluruh Wilaya Sulsel tetap berjalan,” ungkap RMS.

Ia hanya meminta kepada Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasdem dan Anggota DPRD untuk menghadirkan sebagaian mobil Ambulance untuk diluncurkan.

Untuk itu, Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasdem Provinsi Sulawesi Selatan memohon izin kepada Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem untuk segera meluncurkan, dan melepaskan Mobil Ambulance ini.

Sementara Ketua DPP Partai Nasdem, Surya Paloh merasa bersyukur Partai Nasdem di Sulsel dapat malakukan pelayanan sosial masyarakat.

“Tentu hal ini sangat patuh kita syukuri membesarkan hati menambah motivasi diri kita khususnya di Partai Nasdem Sulsel telah memberikan contoh kepada kita semua yang ada diluar provinsi Sulsel yang mampu membuktikan puncak keberhasilan partai Nasdem Sulawesi Selatan yang luar biasa,” katanya.

Dalam kesempatan ini juga, Surya Paloh mengucapkan selamat kepada Pengurus DPW Partai Nasdem Sulsel dibawah kepemimpinan H Rusdi Masse Mappasessu dan H Syaharuddin Alrif yang telah membuktikan kemampuannya dalam mensukseskan Nasdem Day 2020 ini. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 665 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

RMS Sebut Nama-Nama Kader NasDem yang Layak di Pilgub Sulsel

16 April 2024 - 18:42 WITA

Polda Sulteng Gagalkan 25 Kg Sabu Tujuan Sidrap

5 April 2024 - 19:16 WITA

Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

27 Maret 2024 - 21:44 WITA

Rekapitulasi KPU Rampung: Ini 8 Partai Lolos Parlemen, PPP-PSI Gagal

20 Maret 2024 - 22:44 WITA

Trending di Fokus

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.