Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Terkini · 25 Sep 2020 15:59 WITA ·

Tim Kesehatan Kodim 1420 Pantau Pekerja di TMMD ke-109


 Tim Kesehatan Kodim 1420 Pantau Pekerja di TMMD ke-109 Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Tim Kesehatan Kodim 1420 Sidrap mengunjungi pekerja di lokasi TMMD ke-109, Jumat, (25/9/2020).

Tim kesehatan yang dipimpin Serma H Ambo Meru itu, datang kelokasi untuk memastikan kesehatan para pekerja dalam keadaan sehat.

Dandim 1420 Sidrap, Letkol Inf JP Situmorang mengatakan, tim kesehatan sengaja turun ke lokasi TMMD ke-109.

“Itu untuk memastikan kesehatan warga dan personil TNI yang terlibat dalam pekerjaan TMMD,” ucapnya.

Dia berharap, pengerjaan TMMD yang dikerjakan di Kecamatan Watang Pulu, Sidrap bisa selesai tepat waktu yakni pada 21 Oktober 2020. (rls)

Artikel ini telah dibaca 57 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

NasDem, Gerindra dan Demokrat Bertemu Bahas Pilkada 24 Kabupaten/Kota di Sulsel

19 April 2024 - 23:42 WITA

Bahrul Appas Tekankan Responsivitas Disnakkan Sidrap terhadap Permentan No.17 Tahun 2023

19 April 2024 - 17:16 WITA

1 Tahun Jadi DPO, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Penganiayaan

19 April 2024 - 17:06 WITA

Polres Sidrap Luncurkan Program Baru Untuk Tekan Angka Kecelakaan

19 April 2024 - 11:43 WITA

Proses Seleksi Calon Anggota Polri di Sidrap Diperketat

18 April 2024 - 14:06 WITA

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.