Menu

Mode Gelap
Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

Eksklusif · 14 Okt 2020 19:57 WITA ·

Surat Telegram Kapolri, Kapolres Enrekang Bergeser ke Pangkep


 Surat Telegram Kapolri, Kapolres Enrekang Bergeser ke Pangkep Perbesar



AJATAPPARENG.ONLINE ENREKANG – Gerbong mutasi di tubuh Polri kembali bergerak. Kapolri Jenderal Polisi Idham Azis memutasi 229 perwira tinggi (pati) dan perwira menengah (pamen).

Mutasi tersebut tertuang dalam tiga surat telegram yang ditandatangani Asisten SDM Kapolri, Irjen Pol Sutrisno Hermawan pada 13 Oktober 2020. Tiga surat telegram tersebut bernomor ST/2933/X/KEP./2020, ST/2934/X/KEP./2020, dan ST/2935/X/KEP./2020

Dari beberapa Perwira Menengah yang di rotasi Kapolri Salah satunya Kapolres Enrekang Polda Sulawesi Selatan, AKBP Endon Nurcahyo,S.Ik yang dimutasi menjadi Kapolres Pangkajene Kepulauan Polda Sulsel .

Sedang posisi Ibrahim Aji yang sebelumnya Kapolres Pangkep akan menempati jabatan baru di kasubbidoras Bidyanmas Baintelkam Polri.

Selanjutnya jabatan Kapolres Enrekang yang ditinggalkan Endon Nurcahyo akan diisi AKBP Dr.Andi Sinjaya, SH., S.Ik., MH yang sebelumnya menjabat KOORDADIK SPN POLDA Metro. (asr/ajp)

Artikel ini telah dibaca 228 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kapolres Klaim Tak Berhak Tahan Tangki BBM karena Surat Lengkap

28 Maret 2024 - 23:24 WITA

Hadiri Undangan Tomas, SB Tawarkan Komitmen Panjang

28 Maret 2024 - 23:06 WITA

Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur

28 Maret 2024 - 22:24 WITA

PJ Sekda Sidrap Serahkan LKPD Unaudited T.A 2023 kepada BPK Perwakilan Sulsel

28 Maret 2024 - 18:52 WITA

Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM

28 Maret 2024 - 17:56 WITA

Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama

28 Maret 2024 - 09:47 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.