Menu

Mode Gelap
Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

Ajatappareng · 31 Jul 2020 11:11 WITA ·

DPRD Sidrap Berduka, Politisi Senior Partai Golkar Berpulang


 DPRD Sidrap Berduka, Politisi Senior Partai Golkar Berpulang Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP, — Kabar duka menimpa keluarga besar DPRD Kabupaten Sidrap dan juga Partai Golkar Sidrap atas meninggalnya B. Edy Slamet atau lebih dikenal Wa’ Eja, Jumat pagi, sekitar pukul 06.00 pagi, (31/7/2020).

Anggota DPRD Partai Golkar periode 2019-2024 ini dikabarkan meninggal dunia setelah sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit.

“Innalillahh…. Selamat Jalan Wa’ Bunga Edja. Selamat jalan kawan seperjuangan. Semoga amal baikmu diterima disisiNYA, dan keluarga yg ditinggalkan diberi ketabahan. Amin ya rabb… #DPRDSidrapBerduka,”
tulis legislator Golkar, Ahmad Shalihin Halim dalam akun media sosialnya.

Almarhum Edy Slamet juga merupakan tokoh sentral di komunitas Towani Tolotang. Ia begitu disegani sebagai tokoh adat.

Wa’ Eja dikenal sebagai pribadi yang sangat baik. Serta loyalitas penuh terhadap partai.
Wa’ Ej kembali duduk di kursi DPRD Sidrap periode 2019-2023 dari dapil 1, (Kec. Watang Pulu, Panca Lautang dan Tellu Limpoe).

Ketua DPRD Sidrap, H Ruslan juga mengucapkan duka citanya atas meninggalnya Wa’Eja yang merupakan rekan kerja almarhum di DPRD Sidrap.

“Atas nama pribadi dan seluruh anggota DPRD Sidrap, hingga staf sekretariat turut berduka cita atas meninggalnya almarhum. Semoga mendapat tempat yang layak di sisi Allah SWT,” tandasnya. (spa)

Artikel ini telah dibaca 2,166 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kapolres Klaim Tak Berhak Tahan Tangki BBM karena Surat Lengkap

28 Maret 2024 - 23:24 WITA

Hadiri Undangan Tomas, SB Tawarkan Komitmen Panjang

28 Maret 2024 - 23:06 WITA

Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur

28 Maret 2024 - 22:24 WITA

PJ Sekda Sidrap Serahkan LKPD Unaudited T.A 2023 kepada BPK Perwakilan Sulsel

28 Maret 2024 - 18:52 WITA

Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM

28 Maret 2024 - 17:56 WITA

Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama

28 Maret 2024 - 09:47 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.