Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Fokus · 25 Mar 2021 15:47 WITA ·

Forum Kemitraan BPJS Kesehatan Gelar Rapat


 Forum Kemitraan BPJS Kesehatan Gelar Rapat Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Pemerintah Kabupaten Sidrap menggelar Rapat Forum Kemitraan dengan Pemangku Kepentingan BPJS Kesehatan, di Ruang Rapat Sekda Sidrap, Kamis (25/3/2021).

Rapat dipimpin Asisten Pemerintahan dan Kesra, Andi Muhammad Faisal Burhanuddin dihadiri Kepala Cabang BPJS Kesehatan, Natalia Panggelo dan Kepala BPJS Kesehatan Sidrap, St. Marli Halim.

Andi Faisal mengatakan, rapat forum kemitraan ini dijadikan momen untuk menyamakan persepsi serta menampung dan memecahkan masalah pelaksanaan program JKN-BPJS Kesehatan.

“Rapat ini Kita jadikan sebagai media koordinasi untuk memberikan saran dan masukan terhadap program JKN-BPJS Kesehatan,” katanya.

Tampak hadir dalam rapat tersebut, Direktur RS Arifin Nu’mang, dr. Budi Santoso, Direktur RS Nene Mallomo, drg. Hj. Hasnani Rapi, dan perwakilan Direktur RS Anugerah Pangkajene, Sutrisman.

Acara juga dihadiri Sekretaris Dinas Sosial, Andi Bahari Parawansa, dan Sekretaris BKPSDM, Hamzah, Ketua IDI Sidrap, dr. Andi Aida, beberapa kepala puskesmas, dan undangan lainnya. (asp/ajp

Artikel ini telah dibaca 31 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP

25 April 2024 - 10:29 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

KPU Pinrang Buka Pendaftaran PPK Pilkada 2024

23 April 2024 - 18:06 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.