Menu

Mode Gelap
Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

Bisnis · 21 Nov 2018 13:46 WITA ·

Kenalkan Honda ke Usai Dini, Astra Motor Sidrap Gelar Lomba Mewarnai


 Kenalkan Honda ke Usai Dini, Astra Motor Sidrap Gelar Lomba Mewarnai Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Dengan maksud untuk mengenalkan budaya kepada anak-anak, belum lama ini Astra Motor Sidrap selaku dealer resmi sepeda Motor Honda diwilayah Sidrap bekerjasama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan menggelar acara lomba mewarnai untuk tingkat Taman Kanak-kanak (TK).

Dalam acara ini dibuka langsung oleh UPT Pendidikan Kecamatan Maritengngae yang dihadiri kurang lebih 100 peserta yang terdiri dari orang tua beserta anak-anak sekolah tingkat TK se Kecamatan Maritengngae.

Tim Leader Astra Motor Sidrap, Sayful Rasid, Rabu (21/11/2018) mengatakan rangkaian acara berlangsung mulai dari pukul 08.00-13.00 Wita yang diisi dengan beragam acara yang cukup menarik bagi anak-anak. Disini anak-anak cukup leluasa berinteraksi karena area ruangan indoor Astra Motor cukup luas

Dalam kesempatan ini Astra Motor Sidrap juga memberikan informasi program promo menarik untuk konsumen setianya. Secara keseluruhan acara ini digelar cukup meriah.

“Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud terimakasih kepada konsumen Honda, sekaligus bentuk apresiasi kepada putra-putri dari konsumen kami,” pungkasnya (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 69 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemerintah Siapkan Pasar Sentral Enrekang jadi Pasar Harian

24 Januari 2024 - 14:12 WITA

Yasser Latief Kembali Pimpin Apersi Sulsel

20 Desember 2023 - 20:51 WITA

Curhat Pedagang, Pasar Rappang Semakin Sepi Pembeli

6 Oktober 2023 - 16:12 WITA

Kayu Gaharu jadi Bisnis yang Menjanjikan, SPPGI Bagikan 1 Juta Bibit di Sulsel

8 September 2023 - 22:11 WITA

Desa Bola Bulu dan Ajubissue Sidrap Siap Kembangkan Perkebunan Kayu Gaharu

5 September 2023 - 15:00 WITA

Muslimin Bando Teken MoU terkait Suplay Pangan ke IKN dengan Bupati Penajam Pasar Utara

13 Mei 2023 - 16:03 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.