Menu

Mode Gelap
Puncak Mudik, Pengendara Diminta Hati-hati Waktu Berbuka Puasa, Pengembala Itik Malah Duel Senjata Tajam Polda Sulteng Gagalkan 25 Kg Sabu Tujuan Sidrap Tegas, Pj Sekda Ancam Tutup Kos yang ‘Pelihara’ Cewek BO Tak Takut Razia, Cewek Mi Chat masih Open BO di Malam Ramadhan

Ajatappareng · 17 Agu 2019 12:32 WITA ·

Sarung dan Peci Warnai HUT Proklamasi di Ponpes Al Urwatul Wutsqaa


 Sarung dan Peci Warnai HUT Proklamasi di Ponpes Al Urwatul Wutsqaa Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, — SIDRAP — 17 Agustus adalah hari kemerdekaan Republik Indonesia dimana seluruh Rakyat Indonesia dari sabang sampai merauke dibelahan penjuru dunia bahagia gembira menyambutnya.

Khusus di pondok pesantren al urwatul wutsqaa benteng sidrap mengisinya dengan Doa & Dzikir bersama dan dilanjutkan dengan Upacara Bendera Merah Putih.

Adalah Mahmud Nurdin yg menjadi pembina pada Upacara 17 Agustus 2019 kali ini. Menurutnya, memperingati Hari ulang tahun Republik Indonesia adalah wujud dari cinta tanah air sebagaimana yang telah diajarkan para ulama nusantara.

Ihsan Faturrahman sebagai Ketua Osis pondok pesantren al urwatul wutsqaa juga mengatkan bahwa upacara kali ini sangat spesial karena dilakukan dengan karakter pesantren Indonesia yaitu dengan memakai Sarung dan Peci.

Pada tahun ini juga pondok pesantren mendapat kehormatan luar biasa dari pemerintah kecamatan Baranti untuk menjadi Paskibraka Tingkat Kecamatan yang dilaksanakan di Lapangan Simae. (sli/ajp)

Artikel ini telah dibaca 50 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tiket Terjangkau dan Fasilitas Lengkap, TWP jadi Pilihan Warga Nikmati Libur

14 April 2024 - 21:27 WITA

Pengurus IKA KKPMBR Siap Dukung Syaharuddin Alrif Jadi Bupati Sidrap

14 April 2024 - 13:23 WITA

Syaharuddin Alrif Minta Bulog dan Pengusaha Penggilingan Padi Adakan Pertemuan

13 April 2024 - 19:52 WITA

Babinsa 01Panca Lautang bersama Warga Tanam 200 bibit Pohon di Cenrana

13 April 2024 - 10:25 WITA

Polisi Diminta Turun Tangkap Aksi Pengrusakan Baleho yang Terekam CCTV

9 April 2024 - 20:01 WITA

Puncak Mudik, Pengendara Diminta Hati-hati

9 April 2024 - 15:33 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.