Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Ajatappareng · 16 Jun 2021 15:19 WITA ·

Tiga Nelayan di Barru Dapat Bantuan dari Kades Bojo


 Tiga Nelayan di Barru Dapat Bantuan dari Kades Bojo Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, BARRU — Belum lama ini Tiga Nelayan Desa Bojo, Kecamatan Mallusetasi Kabupaten Barru mendapat musibah bencana alam angin kencang bulan April 2021 lalu.

Ketiga nelayan ini bernama Mashu, Abidin dan Jasman yang sehari-harinya berprofesi sebagai Nelayan dan kapalnya mengalami kerusakan berat dan ringan.

Kades Bojo Barru, Drs H.Arifin, menyerahkan bantuan kepada tiga warganya Desa Bojo, yang terkena musibah yakni angin kencang.

Penyerahan bantuan tersebut disaksikan langsung oleh Ketua BPD Drs. H M. Idrus,dan Kepala Dusun Bojo ,Muhammad idris S.Pdi .

Adapun nama dan besaran masing-masing yang diterima oleh tiga warga tersebut antara lain. Mashu yang memiliki perahu dengan kondisi yang rusan sedang mendapat bantuan sebesar Rp 1 Juta. Abidin yang memiliki perahu yang rusak ringan mendapatkan bantuan Sebesar Rp500 ribu dan Jasman memiliki Perahu yang rusak berat mendapatkan bantuan sebesar Rp2,5 juta.

“Penyerahan Bantuan merupakan salah bentuk kepedulian sehingga bisa meringankan beban warga yang terdampak bencana angin kencang,” tutup Drs H.Arifin. (isk)

Artikel ini telah dibaca 34 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

KPU Pinrang Buka Pendaftaran PPK Pilkada 2024

23 April 2024 - 18:06 WITA

H Mashur Mohd Alias Resmi Mendaftar di PAN dan Demokrat

23 April 2024 - 14:09 WITA

Syahar dan Demokrat Sidrap sama-sama Berharap bisa ‘Berjodoh’ di Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 19:51 WITA

SAR Pinang Demokrat dan PAN Menuju Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 18:51 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.