Menu

Mode Gelap
Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare?

Ajatappareng · 1 Jul 2018 17:58 WITA ·

500 Personil TNI dan Polri Akan Terjun Amankan Kunjungan Presiden Jokowi


 500 Personil TNI dan Polri Akan Terjun Amankan Kunjungan Presiden Jokowi Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Presiden Joko Widodo esok akan mengunjungi kawasan pembangkit listrik tenaga bayu (PLTB), Desa Pabbaresseng Kecamatan Watang pulu Sidrap untuk meresmikan proyek megah yang satu-satunya dimiliki oleh indonesia. 500 personel TNI dan Polri diterjunkan untuk mengamankan Presiden.

“Ada kurang lebih 500 personel gabungan TNI dan Polri diterjunkan,” ujar Kapolres Sidrap AKBP Ade Indrawan di Kantornya, Minggu (30/6/18) Siang

Menurut Ade, pengamanan Presiden hingga mengerahkan 500‎ personel sudah sesuai prosedur tetap (protap).

“Ini sudah sesuai protap dan standar operasional prosedur (SOP) pengamanan Presiden,” tukasnya.

Pengamanan tidak hanya dilakukan di area PLTB, tapi juga di jalan-jalan dan objek vital yang akan dilalui orang nomor satu di indonesia tersebut.

Salin mengunjungi Kabupaten Sidrap, RI 1 juga direncanakan bakal melaksanakan kunjungan kerja di kota parepare dan kabupaten Wajo untuk meresmikan beberapa proyek lainnya. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg

28 April 2024 - 11:04 WITA

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare?

17 April 2024 - 16:28 WITA

Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW

17 April 2024 - 15:34 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.