Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ajatappareng · 29 Agu 2018 19:43 WITA ·

Kapolsek KPN Ikut Antar Jenazah Warganya Ke Peristirahatan Terakhir


 Kapolsek KPN Ikut Antar Jenazah Warganya Ke Peristirahatan Terakhir Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PAREPARE — Kapolsek Kawasan Pelabuhan Nusantara (KPN) AKP Saharuddin,SH Jadi perhatian Masyarakat saat mengangkat Jenasah salah seorang warga ketempat peristirahatan terakhir di perbatasan Parepare Barru, Rabu (29/8/2018).

Selain mengawal Jenasah Almarhum H. Manuke dengan menggunakan kendaraan mobil Dinas Polsek KPN Polres Parepare, AKP Saharuddin juga ikut mengangkat keranda jenazah yang akan di kebumikan dengan menggunakan pakean dinasnya. Hal itu sontak menjadi perhatian warga yang ikut mengantar jenazah tersebut.

Kapolsek KPN Parepare, AKP Saharuddin, SH mengatakan, hal itu ni dilakukan semata-mata murni dari hati nurani dan juga Sebagai bentuk kepedulian Seorang Polisi terhadap warganya.

“Ini murni panggilan hati karena kita juga akan mengalami hal yang sama seperti almarhum, terbujur kaku terbungkus dengan kain kafan, kepada keluarga almarhum kita berikan mereka suport dan semangat dan bersama Warga kita mengirimkan doa kepada almarhum H. Manuke semoga amal ibadah beliau diterima disisi Allah SWT. Bagi keluarga yang ditinggal agar tetap tegar dan bersabar,” ujar Saharuddin

Selain itu kata AKP Saharuddin, Jabatan dan pangkat menurutnya hanyalah sementara. Baju dinas ini dan pangkat semuanya hanyalah sebatas didunia saja, yang akan kita bawa nantinya hanyalah sehelai kain kafan dan amal ibadah kita ke akhirat nantinya, jadi kalau bukan kita siapa lagi yang harus saling menolong, membantu,” tutupnya (dir/ajp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Enrekang dinobatkan sebagai Pemenang Inovasi Layanan Digital Terbaik Tahun 2024

7 November 2024 - 13:15 WITA

Kaesang Pangarep Ajak Milenial Sidrap Dukung Pasangan SAR-Kanaah Demi Sidrap Lebih Maju

30 Oktober 2024 - 10:42 WITA

RAMAH” Siap Hadapi Debat Pertama Pilkada Enrekang

27 Oktober 2024 - 11:07 WITA

Sitti Rabiah Baba Dilantik Jadi Bunda Forum Anak Massenrempulu

23 Oktober 2024 - 10:01 WITA

32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel

22 Oktober 2024 - 15:55 WITA

Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup

22 Oktober 2024 - 12:00 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.