Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Advertorial · 29 Agu 2022 14:54 WITA ·

Buka Karnaval Guru Paud dan Peserta Didik, Ini Pesan Bunda Paud Enrekang


 Karnaval PAUD yang diikuti ratusan peserta di Lapangan Batili, Enrekang, Senin (29/8/20220. Perbesar

Karnaval PAUD yang diikuti ratusan peserta di Lapangan Batili, Enrekang, Senin (29/8/20220.

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Karnaval guru PAUD dan peserta didik dihadiri ratusan anak dari berbagai paud di Kecamatan Enrekang dan Cendana yang berlangsung, Senin, 29-30 Agustus 2022.

Hadir Bunda Paud Hj. Johra MB yang didampingi Kepala Bidang Paud dan PNF Gunawan Rasyid.

Bunda Paud Hj. Johra MB dalam sambutannya mengatakan kegiatan tersebut dilaksanakan untuk memberikan pengalaman dan motivasi kepada peserta didik.

“Dalam rangka memperingati HUT ke 77 Kemerdekaan ini mari kita memberikan pengalaman dan juga memberikan motivasi serta semangat untuk menumbuhkan imajinasinya,”ucapnya.

Istri Bupati Enrekang itu menyampaikan, arah pendidikan yang diberikan harus dinamis dan modern yang berorientasi dengan ilmu dimasa depan.

“Karena anak-anak kita sekarang merupakan harapan bangsa dalam memegang estafet kepemimpinan dalam 20 tahun kedepan,” katanya.

Hj Johra MB berharap melalui kegiatan tersebut dapat mengasah kreatifitas dan menambah pengalaman anak, sehingga anak-anak ini menjadi generasi emas yang berkualitas yang memimpin bangsa nantinya.

Peserta Didik melakukan karnval keliling di seputar Tribun Utama Alun-Alun Batili menggunakan aksesoris perayaan HUT ke 77 Kemerdekaan RI.

Dilanjutkan melakukan yel-yel dan rangkaian lomba yang diharapkan dapat mengasah kreatifitas dan kekompakan yang akan diniliai langsung oleh Bunda Paud. (rls)

Artikel ini telah dibaca 64 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

BPBD Sidrap Laporkan 2 Rumah Hanyut, 1 Orang Meninggal

3 Mei 2024 - 16:14 WITA

Banjir Bandang, Jembatan Bulu Cenrana Hanyut terbawa Arus

3 Mei 2024 - 11:49 WITA

Hujan Deras Melanda Sidrap, Kapolres Serukan Kewaspadaan

3 Mei 2024 - 09:08 WITA

Tiga Partai Elit Gelar Pertemuan Bahas Pilkada 23 Daerah

2 Mei 2024 - 17:04 WITA

Ahmad Hilmi, Siswa UPT SDN 1 Amparita Wakili Sulselbar di Festival Tunas Bahasa

2 Mei 2024 - 13:38 WITA

Tim MAJU Mendaftar di Partai Demokrat untuk Bertarung di Pilkada Sidrap 2024

2 Mei 2024 - 13:24 WITA

Trending di Politik

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.