Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ajatappareng · 11 Jan 2023 21:31 WITA ·

Abd Rahman Bantu Korban Puting Beliung di Dua Pitue


 Abd Rahman Bantu Korban Puting Beliung di Dua Pitue Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Tokoh pemuda Pitu Riawa, yang juga kader millenial Partai NasDem Sidrap, Abd Rahman menyalurkan bantuan untuk korban angin puting beliung di Jalan Palappara’e, Kecamatan Dua Pitue, Sidrap.

“Didampingi beberapa tokoh masyarakat, saya menjenguk seorang warga yang terkena angin kencang ini, sekaligus menyerahkan bantuan seng, dan balok untuk atap rumah yang rusak tersapu angin,” ungkap Abd Rahman, Rabu, (11/1/2023).

Diketahui, angin puting beliung menyapu puluhan rumah di Sidrap, pekan lalu. Puting beliung ini mengakibatkan puluhan rumah tersebut rusak dan beberapa diantaranya rusak berat. 

Abd Rahman mengaku prihatin dengan musibah puting beliung ini. Menurutnya, musibah ini adalah momentum meningkatkan gotong royong antar sesama.

“Kami merasa terpanggil untuk bersinergi bahu membahu membantu meringankan beban korban tanpa pandang bulu,” ujar Ummang, sapaan akrabnya.

Budi, warga jalan Palapparae, Tanru Tedong terharu dan mengapresiasi kepedulian Abd Rahman yang langsung terjun ke lokasi bencana. Terlebih, ada bantuan yang diberikan untuk meringankan beban yang dirasakan akibat angin kencang.

“Terima kasih telah hadir dan memberikan bantuan di situasi darurat. Sudah hampir sepekan kami memggunakan tenda untuk berlindung dari hujan dan panas akibat atap rumah yang rusak,” katanya. (asp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 300 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Serukan Pilkada Damai, Jubir SAR Kanaah: Kita Semua Cinta Sidrap

22 November 2024 - 15:16 WITA

Dialog Interaktif DPRD Sulsel: Aspirasi Warga Sidrap Jadi Prioritas

22 November 2024 - 14:24 WITA

Perbaikan Jalan Poros Anggeraja-Baraka: Prioritas Awal Paslon Mitra-Mahmuddin

22 November 2024 - 14:20 WITA

Proyek Taman Religi Nona-Nonae ‘Mangkrak’, Belum Berfungsi sudah Ambruk

21 November 2024 - 22:14 WITA

Panwascam Panca Lautang: Politik Uang Dapat Dipidana 3 Tahun Penjara

21 November 2024 - 19:43 WITA

Pajak PBB Tahun ini tidak berjalan, Kinerja Bapenda Enrekang Dipertanyakan

20 November 2024 - 18:46 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.