Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Advertorial · 14 Feb 2023 18:03 WITA ·

Hj Hasnah Syam Bantu Bahan Baku di Dapur Umum BPBD

AJATAPPARENG.ONLINE, BARRU — Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi NasDem drg. Hj. Hasnah Syam, MARS., menyambangi sekaligus menyerahkan bantuan bahan baku dapur umum BPBD Barru untuk para warga terdampak banjir di sejumlah daerah, khususnya di kecamatan Barru dan Tanete Rilau, Selasa (14/2/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Hasnah yang juga Ketua PKK Barru itu menyerahkan bantuan berupa ayam 20 ekor, Telur 20 rak, sayuran, mie instan 20 kardus, beras dan lain-lain yang diterima langsung oleh Kalaksa BPBD Barru Umar Sinampe, di Bola Sobae Barru.

Hasnah Syam yang didampingi Pengurus DPD NasDem Barru mengatakan bahwa bahan baku dapur umum ini adalah bantuan dari pihaknya selaku Anggota DPR RI bersama DPD NasDem Barru yang diperuntukkan bagi para warga terdampak Banjir di sejumlah wilayah Barru dan Tanete Rilau.

“Bantuan ini jangan dilihat dari nilainya, akan tetapi ini adalah wujud kepedulian kami selaku Anggota DPR RI dan juga selaku Ketua PKK Barru. Semoga bantuan ini dapat sedikit meringankan beban warga yang mengalami musibah banjir”, ungkap Hasnah yang juga Mantan Kadis Kesehatan Barru.

Kalaksa BPBD Barru menambahkan, bantuan ini akan didistribusikan ke titik yang menjadi target yaitu Bottoe, Passedde, Baramase, Perumahan Ghina Sakinah, Wanawaru dan Salebbo. (dck)

Artikel ini telah dibaca 121 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syaharuddin Alrif Bersama Demokrat dan PKB Sulsel Perkuat Kerjasama Koalisi Pilkada 2024

8 Mei 2024 - 10:56 WITA

Asisten 2 Pemda Enrekang Hadiri Halal Bihalal HIKMA Parepare

7 Mei 2024 - 11:06 WITA

PJ Bupati Sidrap Tinjau Proses Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di STIA Lan Makassar

7 Mei 2024 - 11:02 WITA

PT. Pegadaian Cabang Duapitue Salurkan Bantuan Kewarga yang Terdampak Banjir

6 Mei 2024 - 22:31 WITA

Innalillah.. Andi Faisal Ranggong Meninggal Dunia

6 Mei 2024 - 09:43 WITA

Aliran Listrik Wilayah Banjir Sidrap Pulih 98 Persen

5 Mei 2024 - 14:37 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.