Menu

Mode Gelap
Ditres Narkoba Polda Sulsel Gagalkan Peredaran Narkoba di Pinrang Warning ASN Terlibat Politik, H Ruslan: Hati-hati, Ada Aturan Mengikat ASN Gantikan Yusuf DM, Andi Bahari Parawansa Jabat Plh Sekda Sidrap Partai Non Parlemen Gabung di Koalisi,  Pasangan BLB Optimis Menang di Pilkada Pinrang Tim Futsal Mare Juarai Turnamen Futsal di GOR Enrekang

Politik · 27 Mei 2024 18:00 WITA ·

Politisi PKS, Ali Hafied Sebut AM Yusuf Ruby Cocok jadi Cawabup


 Politisi PKS, Ali Hafied Sebut AM Yusuf Ruby Cocok jadi Cawabup Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Partai PKS (Partai Keadilan Sejahtera) Kabupaten Sidrap melirik A.M Yusuf Ruby, SE, Ketua Kadin Sidrap, sebagai calon Wakil Bupati Sidrap.

Hal ini disampaikan oleh Sekretaris DPD PKS Sidrap, Muhammad Ali Hafied, S.Hi di Pangkajene, Senin, (27/5/2024).

Partai PKS melirik Yusuf Ruby, yang dikenal dengan nama Puang Ucu, karena dia telah terbukti melakukan pembinaan generasi muda, terutama di dunia usaha.

Menurut Ali Hafied, Sidrap membutuhkan pemimpin yang peduli terhadap pembinaan generasi muda, terutama dalam dunia usaha, dan Puang Ucu adalah sosok yang cocok untuk tugas tersebut.

Ali Hafied juga menyatakan bahwa masyarakat Sidrap, terutama di wilayah selatan, membutuhkan calon pemimpin daerah minimal untuk posisi kosong dua yang pas.

“Puang Ucu adalah kandidat yang tepat untuk didorong sebagai calon Wakil Bupati,” ucap Ali Hafied

Diketahui, Puang Ucu masih menjabat sebagai Ketua Kadin Sidrap dan sebelumnya pernah menjadi Ketua Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) Kota Makassar. Pengalamannya dalam bidang interprenur sudah mumpuni. (asp)

Visited 7 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 35 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Masyarakat Towani Tolotang Solid Dukung SAR-Kanaah

7 September 2024 - 20:34 WITA

K3S Baranti Tegaskan Netralitas ASN di Pilkada 2024

7 September 2024 - 16:15 WITA

Pj Bupati Pinrang Kunjungi RPH, Guna Pastikan Daging Sehat dan Aman

6 September 2024 - 15:59 WITA

Dua Komunitas di Watang Pulu Deklarasi Dukung SAR-Kanaah

6 September 2024 - 02:07 WITA

Deklarasi Panreng bersatu, Menangkan SAR-Kanaah di Pilkada Sidrap

5 September 2024 - 00:08 WITA

Pemkab Sidrap Optimalkan Desk Pilkada untuk Cegah Konflik

4 September 2024 - 17:56 WITA

Trending di Eksklusif