Menu

Mode Gelap
Jalan Sore, Syaharuddin Alrif Sapa Warga di Stadion Ganggawa Hotel Grand Zidny Salurkan 1.500 Kg Beras kepada Warga Terlibat Jual Beli Senjata Lintas Provinsi, Tiga Oknum TNI Diperiksa di Bandung Masih Misteri, Pembunuhan Sadis di Sidrap belum Terungkap Rakerprov IMI Sulsel Bakal Pilih Ketua IMI Kabupaten/Kota, Target Pembentukan 24 Pengurus Daerah

Edukasi · 23 Jul 2024 14:37 WIB ·

SDN 1 Tonronge, Sidrap: Sekolah Unggul Berbasis Imtaq dan Iptek


 SDN 1 Tonronge, Sidrap: Sekolah Unggul Berbasis Imtaq dan Iptek Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — SDN 1 Tonronge, yang terletak di Kecamatan Baranti, Kabupaten Sidrap, terus berupaya mewujudkan visi dan misinya untuk menjadi sekolah unggul yang berfokus pada pengembangan imtaq dan iptek.

Hal ini disampaikan oleh Kepala UPT SDN 1 Tonrongnge, Wahyu Hafiz Bumi Saputra, S.Pd., M.Pd, Selasa (23/7/2024).

Menurutnya visi SDN 1 Tonronge adalah terwujudnya sekolah unggul yang memiliki keunggulan dalam bidang imtaq dan iptek, berwawasan kebangsaan, disiplin tinggi, dan tanggap lingkungan.

Untuk mencapai visi tersebut, sekolah memiliki beberapa misi, yaitu Menumbuhkan semangat religius, kedisiplinan, dan kekeluargaan pada seluruh warga sekolah, meningkatkan prestasi akademik maupun non akademik sesuai dengan perkembangan IPTEK dan tuntutan masyarakat dan Menumbuhkan semangat patriotisme melalui peringatan hari-hari besar nasional.

Selain itu kata Wahyu Hafiz Bumi Saputra diri bersama tenaga pengajar lainnya akan mengembangkan budaya gemar membaca, rasa ingin tahu, bertoleransi, bekerja sama, saling menghargai, disiplin, jujur, kerja keras, kreatif, dan mandiri serta menciptakan lingkungan sekolah yang aman, rapi, bersih, dan sehat.

Saat ini, SDN 1 Tonronge memiliki 117 siswa yang belajar di sekolah tersebut. Tenaga Pengajar akan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan memberikan layanan terbaik bagi seluruh siswanya. (asp)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jalan Sore, Syaharuddin Alrif Sapa Warga di Stadion Ganggawa

3 April 2025 - 11:43 WIB

Merajuk Kebersamaan Melalui Halal Bi Halal Alumni PPUW Benteng

2 April 2025 - 10:52 WIB

Detik-Detik Warga Temukan Lansia dalam Perut Ular Piton

2 April 2025 - 05:44 WIB

Bupati Sidrap ajak Sinergitas Ulama dan Umara dalam Pembangunan Daerah

31 Maret 2025 - 08:03 WIB

Lama Vakum, Takbir Keliling Kembali Warnai Malam Idul Fitri di Sidrap

30 Maret 2025 - 14:23 WIB

Bukber di Islamic Centre, Wabup Sidrap Beberkan Capaian Program Pemerintah Daerah

29 Maret 2025 - 15:19 WIB

Trending di Fokus