Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Politik · 23 Mei 2018 18:40 WITA ·

FATMA Terus Mendulang Suara di Dua Pitue


 FATMA Terus Mendulang Suara di Dua Pitue Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Masyarakat Desa Salomallori dan Kalosi Kecamatan Duapitue telah mendukung dan siap memenangkan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati, Hj Fatmawati-Abdul Majid (FATMA) di Pilkada Sidrap Tahun 2018.

Salah seorang tokoh masyarakat Desa Salomalloro, Lamodding mengatakan dirinya bersama tokoh masyarakat lainnya sengaja melakukan pertemuan dengan Abdul Majid untuk memberi dukungan dan siap memenangkan FATMA di Pilkada Sidrap.

“Pak Majid itu memiliki gagasan dan program jelas untuk Sidrap ke depan. Semua gagasannya pun bukan hanya sekadar wacana tapi ini akan terwujud saat keduanya menjabat di tempat masing-masing,” ungkap Lamodding, Rabu (23/5/2018).

Sementara Awal salah warga kalosi mengungkapkan alasannya memberikan dukungan terhadap pasangan FATMA dikarenakan semua program yang dicanangkan oleh FATMA sangat bersentuhan langsung dengan masyarakat.

Hal ini terbukti dengan adanya BPJS Gratis, Kartu KPS yang memberikan kesejahteraan bagi masyarakat,” ungkap Awal.

Terpisah, Cawabup Sidrap, H Abdul Majid akan berkomitmen akan merealisasikan visi-misi dan program yang sudah disosialisasikan ketika dirinya menjadi Bupati dan Wakil Bupati Sidrap.

Dia hanya meminta dukungan masyarakat supaya FATMA bisa terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati Sidrap untuk mensejahterahkan petani, melanjutkan BPJS Gratis, mengurangi kemiskinan dan pengangguran dengan cara menopang pendapatan perekonomian masyarakat. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 16 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syahar dan Demokrat Sidrap sama-sama Berharap bisa ‘Berjodoh’ di Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 19:51 WITA

SAR Pinang Demokrat dan PAN Menuju Pilkada Sidrap

22 April 2024 - 18:51 WITA

Demokrat Buka Pendaftaran Bacabup dan Cawabup

21 April 2024 - 17:34 WITA

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare?

17 April 2024 - 16:28 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.