Menu

Mode Gelap
Dalih Suratnya Lengkap, Polres Lepas 3 Tangki BBM Solar. Faktanya, Hanya Satu yang Miliki Faktur Sempat Ditahan 2 Malam, Polres Sidrap Lepas Truk BBM Safari Ramadhan, Pemdes Lombo Kunjungi Masjid di Setiap Dusun untuk Buka Bersama Lagi, Aparat Grebek Kos-Kosan yang Jadi Tempat Prostitusi Online Polisi Masih Selidiki BBM Diduga Ilegal,  Aktivis: Aparat harus Transparan

Kampus · 26 Mei 2018 20:18 WITA ·

Mahasiswa DDI Manfaatkan Moment Puasa untuk Bagi-Bagi Takjil


 Mahasiswa DDI Manfaatkan Moment Puasa untuk Bagi-Bagi Takjil Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Bulan Ramadan disebut-sebut sebagai bulan penuh berkah. Banyak masyarakat yang merasakan pada saat momen ini, mereka bisa mendapatkan rezeki yang tidak disangka-sangka kedatangannya.

Hal ini terlihat saat Ikatan Mahasiswa Darud Da’wah Wal-Irsyad (IMDI ) Cabang Sidrap Manfaatkan Momen Puasa untuk Bagi-Bagi Takjil.

Kegiatan bagi-bagi Takjil ini merupakan salah satu bentuk sosial kami kepada masyarakat. Hal ini dilakukan untuk mendapatkan pahala disisi Allah STW,” ungkap Ketua Umum Mahasiswa DDI Cabang Sidrap, Amir, Sabtu (26/5/2018).

Lanjut Amir, pada saat pembagian takjil, kondisi arus lalu lintas sempat tersendat. Namun itu hanya sesaat, sebab pengguna jalan segera berjalan kembali setelah mendapat takjil.

Bagi pengguna jalan yang melintas pun mengaku pembagian takjil ini menguntungkan. Sebab bisa membatalkan puasa sejenak hingga menuju perjalanan pulang ke rumah. (asp/ajp).

Artikel ini telah dibaca 39 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Libatkan Mahasiswa, ITKeS Muhammadiyah Sidrap Gelar Pelatihan Bersama Mitra UD Mas-Mar

28 November 2023 - 10:24 WITA

Sejarah Panjang Ponpes DDI As Salman, Kini Rayakan Milad ke 17

10 Mei 2023 - 12:04 WITA

Aliansi Mahasiswa ‘Geruduk’ DPRD Sidrap

11 April 2023 - 19:06 WITA

Gala Dinner Kedokteran Gigi UNHAS, Ketua IKA FKG Sumbang Dana Abadi

18 Maret 2023 - 19:25 WITA

UMS Rappang sebar 700 Brosur di kegiatan Kampus Expo SMADA

28 Januari 2023 - 21:27 WITA

Muslimin Bando Berbagi Inspirasi dengan Mahasiswa PMM MBKM

28 November 2022 - 09:19 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.