Menu

Mode Gelap
Ucu-Iwan Silaturahmi dengan IDI-PDGI Enrekang, Bahas Peningkatan Layanan Kesehatan Jemput Peluang Beasiswa Baznas, UNIMEN Teken MoU dengan BAZNAS RI Dirjen PSP Panen Raya di Sidrap, Hasilnya Capai 6,5 Ton Perhektar Begini Kronologi Baku Tikam Remaja yang Viral di Sekitar Rumah Susun Selamat Bekerja Pak Bupati…

Eksklusif · 13 Jan 2024 19:25 WIB ·

Politisi NasDem Kerahkan Alat Berat Keruk Saluran Irigasi


 Politisi NasDem Kerahkan Alat Berat Keruk Saluran Irigasi Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Politisi Nasdem H Abdul Rahman, akronim ARM 75 terus menunjukkan komitmennya dalam menjawab segala permasalahan yang ada di daerah pemilihannya yaitu Kecamatan Maritengngae dan Watang Sidenreng.

Hal itu terbukti dengan adanya kegiatan hari ini di Desa Mojong yakni kegiatan pengerukan saluran irigasi menggunakan alat berat berupa excavator yang merupakan bantuan dari Ketua DPW Nasdem Sulawesi Selatan, Bapak Rusdi Masse Mappasessu.

Pengerukan drainase ini bertujuan untuk memperlancar aliran irigasi yang selama ini tersumbat dan mengalami pendangkalan padahal saluran tersebut merupakan harapan masyarakat khususnya petani dalam mengairi area persawahan.

Harapan kedepannya pasca kegiatan ini petani bisa mendapatkan suplai air dengan lancar serta meningkatkan hasil produksi yang berdampak terhadap kesejahteraan petani.

Perlu diketahui bahwa, Kegiatan ini terlaksana atas dukungan Ketua DPW Partai Nasdem Provinsi Sulawesi Selatan, H Rusdi Masse Mappassessu l dan Sekretaris DPW Partai Nasdem Provinsi Sulawesi, H Syaharuddin Alrif. (asp)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dorong Inovasi Agroindustri, Mahasiswa Agribisnis UMS Rappang Ikuti Pelatihan Olahan Nugget Ayam

14 Maret 2025 - 03:45 WIB

Magang Mahasiswa Agroteknologi UMS Rappang: Optimalisasi Pemupukan Ubi Jalar di Kebun Display BSIP

14 Maret 2025 - 03:36 WIB

Ucu-Iwan Silaturahmi dengan IDI-PDGI Enrekang, Bahas Peningkatan Layanan Kesehatan

13 Maret 2025 - 13:33 WIB

Warga Sidrap Diminta Segera Daftar BPJS Gratis, Langsung Aktif!

13 Maret 2025 - 10:53 WIB

Tertib Administrasi ! Pemkab Sidrap Cek Kelayakan Kendaraan Dinas

12 Maret 2025 - 13:27 WIB

Pemkab Sidrap Luncurkan Program Listrik Masuk Sawah

12 Maret 2025 - 05:30 WIB

Trending di Fokus