Menu

Mode Gelap
Soal Proyek Hibah Rp9 Miliar, Begini Penjelasan Dinkes Sidrap Terbengkalai 8 Tahun, Pasar Batu Lappa Akhirnya Difungsikan Fatmawati Rusdi, Perempuan Pertama yang Akan jadi Wagub Sulsel Jaringan Pengedar Sabu Diduga Dikendalikan dari Rutan Sidrap MK Tolak Gugatan DIA, Andalan Hati Menang Pilgub Sulsel 2024

Fokus · 15 Sep 2024 22:44 WIB ·

Sahabat Fatma dan Milenial Sulsel Andalan Hati Launching Aplikasi Berbasis Gadget di Pangkep


 Sahabat Fatma dan Milenial Sulsel Andalan Hati Launching Aplikasi Berbasis Gadget di Pangkep Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PANGKEP — Sahabat Fatma gandeng Milenial Sulsel melakukan launching Aplikasi Andalan Hati berbasis gadger di Kabupaten Pangkep, Sabtu, 14 September 2024. Kegiatan ini juga dihadiri oleh tim pemenangan sahabat Fatma kabupaten Pangkep.

Sekretaris Tim Sahabat Fatma Sulsel, Dr. Ir. H. Mahmud Lakaiya, ST., MM., MSP., MT  launching Aplikasi Andalan Hati ini adalah salah satu bentuk inovasi baru dalam memudahkan kerja-kerja tim dalam pendataan.

“Kerjasama dan saling support semua tim Andalan Hati adalah kunci kemenangan, namun di sisi lain yang perlu diperhatikan adalah kemudahan dan akurasi data, serta memudahkan tim untuk memperkenalkan Andalan-Hati kepada masyarakat,” jelas politisi partai Nasdem itu.

Mahmud menjelaskan,  aplikasi Andalan hati SulSel Maju ini berbasis gadget yang dapat digunakan oleh relawan Andalan Hati. Aplikasi ini juga memudahkan komunikasi antara Tim Provinsi dan Tim kabupaten sampai di setiap desa dan kelurahan.

“Aplikasi berbasis gadget sangat mudah di gunakan oleh tim, namun memang untuk lebih menguasai pengaplikasiannya sangat perlu kebiasaan dan bimbingan milenial yang sudah tidak kaku dengan Teknologi. Aplikasi ini bisa menjadikan komunikasi antar Tim Provinsi, kabupaten sampai dengan desa dan kelurahan lebih intens,” sambungnya.

Launching Aplikasi Andalan Hati untuk Tim Sahabat Fatma di kab Pangkajene dan Kepulauan ini juga melibatkan Milenial Sulsel Andalan Hati Sulawesi Selatan.

“Harapan saya dengan melibatkan Milenial Sulsel andalan Hati dalam kegiatan ini mampu bersinergi saling support dan menutupi setiap kelemahan tim,”  tutupnya. (*)

Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bakat Keagamaan Berkembang! UPT SD Negeri 3 Baranti Sukses Ukir Prestasi di Ajang Islamic Fest

11 Februari 2025 - 02:37 WIB

Mahasiswa UMS Rappang Ciptakan Inovasi Kuliner Unik dari Pisang

10 Februari 2025 - 12:04 WIB

Peringati Hari Pers Nasional, PWI Sidrap Salurkan Bantuan Sembako

10 Februari 2025 - 09:38 WIB

Soal Proyek Hibah Rp9 Miliar, Begini Penjelasan Dinkes Sidrap

10 Februari 2025 - 06:46 WIB

Diiming-imingi Proyek Dana Hibah Kemenkes, CV Sufri Sehati Transfer Rp665 Juta

10 Februari 2025 - 06:22 WIB

Presiden Prabowo Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis, Pemkab Pinrang Pantau Pelaksanaan di Puskesmas

10 Februari 2025 - 06:18 WIB

Trending di Kesehatan