Menu

Mode Gelap
Didampingi Kepala BBPP Batangkaluku, Bupati SAR Panen di Sereang UMKM Panker Resah, Tiap Malam Minggu ‘Dipalak’ Rp50 Ribu Inspektorat Sidrap Telusuri ASN dan PPPK Rangkap Jabatan di BPD Desa Putra Bila Riase Sidrap Sukses Buka Rumah Makan di Batam, Jamu 9 Bupati  Rekanan Proyek Irigasi di Amparita Sebut Pengecoran Terkendala Cuaca

Edukasi · 23 Jul 2024 14:37 WITA ·

SDN 1 Tonronge, Sidrap: Sekolah Unggul Berbasis Imtaq dan Iptek


 SDN 1 Tonronge, Sidrap: Sekolah Unggul Berbasis Imtaq dan Iptek Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — SDN 1 Tonronge, yang terletak di Kecamatan Baranti, Kabupaten Sidrap, terus berupaya mewujudkan visi dan misinya untuk menjadi sekolah unggul yang berfokus pada pengembangan imtaq dan iptek.

Hal ini disampaikan oleh Kepala UPT SDN 1 Tonrongnge, Wahyu Hafiz Bumi Saputra, S.Pd., M.Pd, Selasa (23/7/2024).

Menurutnya visi SDN 1 Tonronge adalah terwujudnya sekolah unggul yang memiliki keunggulan dalam bidang imtaq dan iptek, berwawasan kebangsaan, disiplin tinggi, dan tanggap lingkungan.

Untuk mencapai visi tersebut, sekolah memiliki beberapa misi, yaitu Menumbuhkan semangat religius, kedisiplinan, dan kekeluargaan pada seluruh warga sekolah, meningkatkan prestasi akademik maupun non akademik sesuai dengan perkembangan IPTEK dan tuntutan masyarakat dan Menumbuhkan semangat patriotisme melalui peringatan hari-hari besar nasional.

Selain itu kata Wahyu Hafiz Bumi Saputra diri bersama tenaga pengajar lainnya akan mengembangkan budaya gemar membaca, rasa ingin tahu, bertoleransi, bekerja sama, saling menghargai, disiplin, jujur, kerja keras, kreatif, dan mandiri serta menciptakan lingkungan sekolah yang aman, rapi, bersih, dan sehat.

Saat ini, SDN 1 Tonronge memiliki 117 siswa yang belajar di sekolah tersebut. Tenaga Pengajar akan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan memberikan layanan terbaik bagi seluruh siswanya. (asp)

Artikel ini telah dibaca 18 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Didampingi Kepala BBPP Batangkaluku, Bupati SAR Panen di Sereang

28 Januari 2026 - 18:32 WITA

Parkir dan Iuran masih Semrawut, Kawasan Monumen Ganggawa Perlu Ditata Ulang

27 Januari 2026 - 19:53 WITA

Diduga Gegara Pelayanan Lamban, Pasien RSUD Dua Pitue Meninggal Dunia

27 Januari 2026 - 19:38 WITA

Bupati Sidrap Tantang IDI Dongkrak IPM Sulsel, BPJS Gratis Digelontorkan Rp52 Miliar

27 Januari 2026 - 17:54 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong Turnamen Takraw Rijang Pittu Jadi Agenda Resmi Pemkab Sidrap

27 Januari 2026 - 08:20 WITA

Annur Travel Cetak Sejarah Umrah, 1.000 Jamaah Diberangkatkan ke Baitullah dalam Dua Pekan

26 Januari 2026 - 20:11 WITA

Trending di Eksklusif

Sorry. No data so far.