Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Politik · 8 Feb 2018 21:34 WITA ·

Syaharuddin Alrif Datangi Warga Arateng, Ini Tujuannya


 Syaharuddin Alrif Datangi Warga Arateng, Ini Tujuannya Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Syaharuddin Alrif akhirnya menuai pujian masyarakat usai menggelar Pertemuan sosialisasi FATMA bersama Tim SAR dan Relawan ARMANI di Kelurahan Arateng, Kecamatan Tellu limpoe Kab Sidrap.

Ini merupakan fenomena langkah Anggota DPRD Provinsi Sulsel turun langsung mensosialisasikan Bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sidrap, Fatmawati Rusdi-Abd Majid,” ungkap salah seorang Tokoh Masyarakat Araten, Edi, Kamis (08/02/2018).

Kami sangat mengapresiasi apa yang dilakukan anggota DPRD Provinsi Sulsel khususnya di Desa Araten, dengan adanya sosialisasi ini, masyarakat Araten dapat diperhatikan,”ujar Edi.

Sementara Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Syaharuddin Alrif akan memperhatikan warga Arateng dengan memberikan bantuan melalui program bedah rumah bagi masyarakat yang layak di bedah rumahnya.

“Insya Allah saya Akan laporkan ke pemerintah setempat dengan Dinas terkait untuk membicarakan program Beda Rumah yang akan dilakukan di Kelurahan Arateng,” pungkasnya. (rls/ajp)

Artikel ini telah dibaca 16 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syaharuddin Alrif Bersama Demokrat dan PKB Sulsel Perkuat Kerjasama Koalisi Pilkada 2024

8 Mei 2024 - 10:56 WITA

Tiga Partai Elit Gelar Pertemuan Bahas Pilkada 23 Daerah

2 Mei 2024 - 17:04 WITA

Tim MAJU Mendaftar di Partai Demokrat untuk Bertarung di Pilkada Sidrap 2024

2 Mei 2024 - 13:24 WITA

Pengurus DPD Nasdem Sidrap All In Menangkan SAR di Pilkada 2024

1 Mei 2024 - 12:02 WITA

Mahmud Yusuf Resmi Mendaftar di PPP, Demokrat dan PAN

29 April 2024 - 17:12 WITA

Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg

28 April 2024 - 11:04 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.