Menu

Mode Gelap
Ucu-Iwan Silaturahmi dengan IDI-PDGI Enrekang, Bahas Peningkatan Layanan Kesehatan Jemput Peluang Beasiswa Baznas, UNIMEN Teken MoU dengan BAZNAS RI Dirjen PSP Panen Raya di Sidrap, Hasilnya Capai 6,5 Ton Perhektar Begini Kronologi Baku Tikam Remaja yang Viral di Sekitar Rumah Susun Selamat Bekerja Pak Bupati…

Fokus · 25 Apr 2024 10:29 WIB ·

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP


 UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP – Kegiatan Bulanan yang di lakukan Musyawarah Kerja Kepala Sekolah Sekolah Menengah Pertama (MKKS SMP) di laksanakan di UPT SMPN 1 wattang Pulu, Kamis 25 April 2024.

Kegiatan Pertemuan MKKS SMP dihadiri dari Dinas Pendidikan dan kebudayaan Kab Sidrap, Pengawas SMPN, ketua MKKS, Paisal, dan para kepala sekolah SMP Se Sidrap.

Juga di katakannya bahwa tujuan utama kegiatan MKKS SMP ini untuk memperkuat kolaborasi antar kepala sekolah dalam meningkatkan mutu pendidikan di daerah ini,

Para kepala sekolah yang mengikuti kegiatan ini terlibat dalam diskusi dan pertukaran ide mengenai berbagai isu terkini dalam dunia pendidikan, serta melakukan evaluasi terhadap program-program yang telah dilaksanakan. Semua pihak berharap bahwa kerjasama ini akan terus memperkuat jaringan pendidikan di daerah tersebut untuk mencapai prestasi yang lebih baik di masa depan. (bro)

Artikel ini telah dibaca 28 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ucu-Iwan Silaturahmi dengan IDI-PDGI Enrekang, Bahas Peningkatan Layanan Kesehatan

13 Maret 2025 - 13:33 WIB

Warga Sidrap Diminta Segera Daftar BPJS Gratis, Langsung Aktif!

13 Maret 2025 - 10:53 WIB

Tertib Administrasi ! Pemkab Sidrap Cek Kelayakan Kendaraan Dinas

12 Maret 2025 - 13:27 WIB

Pemkab Sidrap Luncurkan Program Listrik Masuk Sawah

12 Maret 2025 - 05:30 WIB

Mahasiswa Prodi Agroteknologi UMS Rappang Terlibat Aktif dalam Operasi Pasar Pangan Murah BSIP

12 Maret 2025 - 04:27 WIB

Bupati Sidrap Hadiri Penandatanganan MoU dengan Kementerian Keuangan Secara Daring

12 Maret 2025 - 04:05 WIB

Trending di Fokus