Menu

Mode Gelap
Irigasi jadi Faktor Utama Petani Sidrap Tingkatkan Produktivitas Pertanian Sidrap Terima Dana Rp539 Juta untuk Penanganan Bencana Hidrometeorologi Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD

Fokus · 24 Mei 2024 16:25 WIB ·

Warga Temukan Mayat di Persawahan Corawali 


 Warga Temukan Mayat di Persawahan Corawali  Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Sebuah peristiwa tragis terjadi di persawahan di dusun Corawali, Desa Corawali, Kecamatan Panca Lautang pada Jumat, (24/5/2024). Tepat pukul 10:30 Wita. Mayat seorang pria warga Desa Cenrana dusun Coppo Sulurang, ditemukan tergeletak di persawahan.

Menurut informasi yang dihimpun, korban yang bernama Lanahang berusia 50 tahun dan beralamat di Dusun Coppo Sulurang, Desa Cenrana, Kecamatan Panca Lautang.

Kronologis singkat dari kejadian berawal dari Anggota DPRD Sidrap Fraksi Nasdem, Samsumarlin pergi ke lokasi persawahan untuk melihat sawah miliknya. Namun tiba-tiba menemukan korban tergeletak di samping pompa racun miliknya korban

Melihat kejadian tersebut Samsumarlin segera menghubungi pihak keluarganya dan melaporkan kejadian tersebut kepada pihak kepolisian.

Sementara Kapolsek Panca Lautang, AKP Supiadi Ummareng mengatakan korban ditemukan oleh warga perempuan bernama Isini dan lelaki bernama Bari dalam keadaan meninggal dunia dengan posisi terlentang dan kaku.

Bahkan Tangki mesin penyemprot pestisida masih melekat pada tubuh korban. Lalu kemudian Lelaki Bari memberitahukan kepada warga lain yang berada di area persawahan dan keluarga korban.

Evakuasi korban lanjut Supiadi dilakukan dan korban dibawa ke rumah duka di Dusun Copposulureng, Desa Cenrana, Kecamatan Panca Lautang, Kabupaten Sidrap untuk disemayamkan. (asp)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bupati dan Wakil Bupati Sidrap Kunjungi Polres: Perkuat Sinergi Demi Masyarakat Sejahtera

22 Januari 2025 - 03:59 WIB

Kasus Penyelundupan 1 Ton Solar di Sidrap Siap Disidangkan, JPU Kejari Tegas Tindak Pelaku

20 Januari 2025 - 08:46 WIB

Coffee Morning Bersama Pj. Bupati dan Bupati Terpilih Sidrap, Pererat Sinergi Pemerintahan

20 Januari 2025 - 02:32 WIB

Dukung Keberhasilan Umrah, Staff Khusus Menteri Agama Apresiasi Kinerja Annur Travel

19 Januari 2025 - 11:01 WIB

PT Annur Maarif Kembali Tunjukkan Kelasnya, Berangkatkan Calon Jamaah dengan Pelayanan Maksimal

19 Januari 2025 - 04:27 WIB

Selamat Jalan, Bapak HM Alwi Hamu

18 Januari 2025 - 07:39 WIB

Trending di Ajatappareng