Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Ajatappareng · 11 Jul 2019 09:51 WITA ·

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, UPT Pendapatan Wilayah Sidrap Gelar Sosialisasi


 Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, UPT Pendapatan Wilayah Sidrap Gelar Sosialisasi Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Pendapatan Wilayah Sidrap, Bapenda Pemprov Sulsel mengelar Sosialisasi Pajak Daerah, Kamis (11/7/2019).

Sosialisasi diselenggarakan di Ballroom Al Ghoni, Hotel Grand Zidny, Pangkajene. Narasumber menghadirkan mantan Kadispenda, H Wahyuddin, Lantas, Bank Sulsel dan pihak Jasa Raharja.

Kepala UPT Pendapatan Wilayah Sidrap, yang sekaligus mewakili Bapenda Sulsel, Yarham Yasmin mengatakan pajak adalah kontribusi bagi daerah.

“Kami akan terus berupaya melakukan kegiatan untuk menyadarkan masyarakat agar bayar pajak, terutama pajak kendaraan, baik sosialisasi atau penertiban dengan beberapa cara,” tambah Yarham.

Sebab, kata dia target pemasukan Pajak Kendaraan Bermotor untuk Badan Pendapatan Daerah Sulsel 2019, mencapai Rp1 triliun lebih, dan hingga Juni terealisasi Rp62 Miliar lebih atau 47,16 persen.

Untuk UPT Pendapatan Wilayah Sidrap, lanjut Yarham, realisasi hingga Mei 2019, dari BPKB sebesar Rp7 Miliar lebih, PKB 5 M lebih, dan pajak balik nama 4 M.

Akumulasi hingga Mei Rp21 M lebih. Ia berharap, sampai kuartal 4 nanti, target bisa mencapai angka Rp50 Miliar.

“Ini angka yang baik untuk bagi hasil pajak dengan Pemerintah daerah untuk menunjang pembangunan daerah,” tandasnya. (spa)

Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP

25 April 2024 - 10:29 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

KPU Pinrang Buka Pendaftaran PPK Pilkada 2024

23 April 2024 - 18:06 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.