Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Advertorial · 25 Sep 2020 10:52 WITA ·

ARM Serahkan Bantuan Pemandian Jenazah di Dusun Boddi


 ARM Serahkan Bantuan Pemandian Jenazah di Dusun Boddi Perbesar

Foto : Istimewa

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP – Lewat program Gantunganku 80-20 persen, legislator Partai Nasdem, Abdul Rahman Mustafa (ARM), kembali menggunakan gaji dan tunjangan sebesar 80’persen kepada masyarakat.

Jumat pagi (25/9/2020), melalui Yayasan Kebaikan Bersama dan Nasdem Peduli, politisi yang akrab disapa Dedhi Berdhi itu, menyerahkan bantuan berupa alat pemandian jenazah kepada masyarakat Dusun Boddi, Desa Mario, Kecamatan Kulo.

“Ya, pagi ini yayasan kebaikan dan nasdem peduli langsung menyerahkan bantuan yang diserahkan oleh H Waddi budak lhepak dan diterima ketua Masjid Ilmul Yaqin Boddi, H Irwan Bahar,” tukas ARM.

Menurutnya, bantuan seperti ini merupakan komitmen dirinya sejak dilantik sebagai Anggota DPRD Sidrap.

“Jadi apa yang kami dapatkan akan kami kembalikan ke masyrakat untuk kepentingan-kepentingan umum, termasuk beasiswa untuk para pelajar berprestasi tapi kurang dari segi ekonomi,” katanya.

Anggota Fraksi Nasdem DPRD Sidrap itu mengatakan, bantuan yang diserahkan tergantung kebutuhan dari warga setempat. Termasuk, lampu jalan, tenda, dan termasuk pemandian jenazah ini.

80 persen dari gaji dan tunjangan itu, akan dikembalikan sesuai kebutuhan dan permintaan warga. (spa)

Visited 8 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 398 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Sitti Rabiah Baba Dilantik Jadi Bunda Forum Anak Massenrempulu

23 Oktober 2024 - 10:01 WITA

PJ Sekda Sidrap Buka Kegiatan “Amaliah Ramadhan” Di Baruga SKPD

25 Maret 2024 - 11:09 WITA

Pemkab Barru Gelar Musyawarah Pertanian MT 2023 – 2024

22 November 2023 - 18:50 WITA

Berlangsung Sepekan, ‘BERBASKET FEST 2023’ Digelar di Barru

20 November 2023 - 11:22 WITA

Andi Ina Kartika Sari Temui Warga di Dusun To’e, Desa Siddo

16 November 2023 - 07:36 WITA

Dihadiri Bupati, Warga Barru Kirim Doa untuk Palestina

16 November 2023 - 07:27 WITA

Trending di Advertorial

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.