Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Fokus · 22 Okt 2020 19:47 WITA ·

Baznas Sidrap Bantu Warga Penderita Stroke


 Baznas Sidrap Bantu Warga Penderita Stroke Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Sidrap terus berupaya menyalurkan Bantuan kepada warga Sidrap yang kurang mampu.

Bapak Kombong, Warga Jalan Jompai Dusun I Bila Riase, Kecamatan Pitu Riase, Sidrap yang tergolong miskin diberikan bantuan agar terus mendapatkan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Nene Mallomo.

Komisioner Baznas Sidrap, Mustari mengatakan Bapak Kombong ini diberikan bantuan karena menderita penyakit stroke yang menyebabkan sistem saraf dan sebagian anggota tubuh mengalami kelumpuhan.

“Selama sakit, dirinya sangat kesulitan untuk mendapatkan perawatan karena faktor keterbatasan keuangan, makanya kita berikan bantuan,” kata Mustari.

Bantuan ini baru tersalurkan setelah mendapat informasi dari Staf RSUD Nene Mallomo bahwa Bapak yang menderita penyakit Stroke kesulitan karena faktor keuangan.

Lalu kemudian Baznas menindaklanjuti dengan memberikan bantuan pada keluarga untuk meringankan biaya pengobatan Bapak Kombong. (asp/ajp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 32 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemdes Lagading Serukan Pilkada Damai

25 November 2024 - 22:31 WITA

Dukung Pemilu Damai, Ketua KADIN Sidrap Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Hak Pilih

24 November 2024 - 16:41 WITA

Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas

24 November 2024 - 16:35 WITA

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.