Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 25 Mei 2021 18:03 WITA ·

Buka Sekolah Kader, Bawaslu ingin Tingkatkan Partisipasi masyarakat


 Ketua Bawaslu Sidrap, Asmawati Salam Perbesar

Ketua Bawaslu Sidrap, Asmawati Salam

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Badan Pengawas Pemilihan Umum Kembali membuka pendaftaran untuk Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif (SKPP) Tahun 2021.

Bawaslu Kabupaten Sidenreng Rappang dalam hal ini mengajak kepada masyarakat khususnya yang berdomisili di Kabupaten Sidrap untuk turut serta dan berpartisipasi menjadi bagian dari SKPP Tahun 2021.

Ketua Bawaslu Sidrap, Asmawati Salam yang ditemui diruang kerjanya, Selasa (25/05/21), menyampaikan tujuan diadakannya SKPP tahun ini adalah untuk tetap menjalankan program pengawasan walaupun di tengah kondisi pandemi saat ini.

“Hal ini juga sesuai dengan yang disampaikan oleh Bapak Sekertaris Jenderal Bawaslu RI bahwa Program pengawasan harus tetap dijalankan, termasuk SKPP ini,” tutur Asmawati.

SKPP merupakan ikhtiar Bawaslu dalam meningkatkan partisipasi masyarakat dan merupakan bagian dari upaya Bawaslu untuk mengajak, melibatkan, dan meningkatkan partisipasi masyarakat, generasi millennial dan semua pihak untuk terlibat dalam program pengawasan partisipatif dalam wadah SKPP. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 90 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Agama di Sidrap Serahkan Petisi Berantas 4S dan PSK ke Pejabat Bupati

29 April 2024 - 22:08 WITA

Kejari Sidrap Musnahkan 869 Gram Sabu dan 89 Butir Pil Ekstasi

29 April 2024 - 17:28 WITA

Mahmud Yusuf Resmi Mendaftar di PPP, Demokrat dan PAN

29 April 2024 - 17:12 WITA

PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

29 April 2024 - 14:29 WITA

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg

28 April 2024 - 11:04 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.