Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Komunitas · 28 Okt 2021 19:25 WITA ·

Turnamen Mobile Legend Overhead Coffe Diikuti 32 Peserta


 Turnamen Mobile Legend Overhead Coffe Diikuti 32 Peserta Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Turnamen Mobile Legend yang digelar Caffe Overhead, rencananya digelar 29-30 Oktober. Turnamen ini akan dibuka Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Syahruddin Alrif.

Hal itu dibenarkan Ketua Panitia Pelaksana, Muh Syahnur. “Kebetulan beliau juga adalah sponsor kegiatan. Dan Insya Allah Jumat sore (29/10/2021) sekitar pukul 16.00 wita dibuka,” kata Syahnur.

Menurut Syahnur, turnamen ini banyak peminat, sehingga peserta dibatasi hanya 32 tim yanh akan bersaing selama dua hari.

Untuk turnamen ini, panitia menyiapkan  hadiah uang tunai jutaan rupiah untuk 4 pemenang. Selain itu, para juara juga mendapatkan baju dan sepatu.

Owner Caffe Overhead, Andi Bachtiar berharap turnamen ini bisa berjalan dengan lancar. “Alhamdulillah hari ini panitia sudah melakukan technical meeting. Dan hasilnya pendaftar cukup banyak,” katanya.

Dengan kegiatan ini, mantan camat Dua Pitue Sidrap ini berharap bisa memicu kreatifitas anak muda. “Ke depan kita komitmen menjadi pendukung setiap kegiatan yang lahir dari ide dan kreatifitas remaja di Bumi Nene Mallomo ini,” pungkasnya. (hs)

Visited 2 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 79 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dukung Pemilu Damai, Ketua KADIN Sidrap Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Hak Pilih

24 November 2024 - 16:41 WITA

Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas

24 November 2024 - 16:35 WITA

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

SAR-Kanaah Hentak Lapangan Uluale: Warga Sidrap Serukan ‘Dua Dua

23 November 2024 - 11:12 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.