Menu

Mode Gelap
HUT NasDem ke-14, Ketua DPRD Sidrap Ajak Kader Tebar Kepedulian Sosialisasi Pencegahan Narkoba, BNNK Sidrap Gandeng Elemen Masyarakat Bupati SAR: 6 Bulan, 9 ‘Pekerjaan Rumah’ Camat harus Selesai Ini Daftar 48 Pejabat dan ASN Sidrap yang Dilantik Lantik Pejabat di Pasar, SAR: Esensinya, harus Paham Kondisi Lapangan

Eksklusif · 20 Agu 2024 21:51 WITA ·

PKB Resmi Dukung Pasangan SAR KANAAH dalam Pilkada Sidrap 2024


 PKB Resmi Dukung Pasangan SAR KANAAH dalam Pilkada Sidrap 2024 Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi memberikan dukungan kepada pasangan Syaharuddin Alrif dan Nurkanaah (SAR-Kanaah) sebagai calon bupati dan wakil bupati Sidrap untuk Pilkada 2024.

Dukungan itu secara resmi melalui dokumen Surat Keputusan Model B.Persetujuan.Parpol.KWK yang ditandatangani langsung oleh Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar dan M. Hasanuddin Wahid sebagai Sekretaris Jendral.

Agus Rasyid Butu, sebagai Sekretaris PKB Sidrap mengatakan sangat menyambut baik keputusan DPP dalam mendukung SAR-Kanaah.

“Kami siap menjalankan perintah partai sesuai dengan yang tertuang dalam point2 Surat Keputusan yang telah diserahkan kepada pasangan SAR-Kanaah. Kami akan berjuang bersama dan totalitas memenangkan pasangan SAR-Kanaah dalam Pilkada Sidrap.”ucap Sekretaris KNPI Sulsel tersebut.

Ketua DPC PKB Sidrap, Hj. Sumarni menegaskan bahwa sebagai partai yang mendukung pasangan SAR – Kanaah, maka menjadi wajib bagi kami pengurus, struktural dan warga PKB untuk memenangkan pasangan SAR Kanaah.

“Keluarga besar PKB Sidrap akan ambil bagian dalam Pemenangan SAR-Kanaah. Kita yakin, SAR-Kanaah merupakan sosok pemimpin yang dibutuhkan masyarakat Sidrap saat ini”ucapnya. (asp)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tinggal di Rumah Reyot, Amir Akhirnya Dapat Bantuan Bupati Sidrap

15 November 2025 - 14:25 WITA

Bersama Pemprov Sulsel, Pemkab Sidrap Serius Tangani 1.471 Anak Stunting

14 November 2025 - 22:03 WITA

Mahasiswa Peternakan UMS Rappang Paparkan Riset Pupuk Kompos pada Tanaman Odot

14 November 2025 - 14:11 WITA

Mahasiswa Peternakan UMS Rappang Paparkan Hasil Penelitian Penyuluhan Pertanian

14 November 2025 - 14:02 WITA

Bawaslu Sidrap Gaungkan Pengawasan Pemilu Berbasis Budaya Lokal

13 November 2025 - 18:37 WITA

Syaqira Lolos Top 7 Besar DA7, Dukungan Sidrap Menggema di Jakarta

13 November 2025 - 13:53 WITA

Trending di Bisnis