Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Eksklusif · 13 Mei 2023 18:37 WITA ·

Besok, PPP Sidrap Mendaftar di KPU


 Besok, PPP Sidrap Mendaftar di KPU Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sidrap akan mengajukan nama Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sidrap pada Minggu (14/Mei/2023).

Hal itu diungkapkan ketua DPC PPP Sidrap H.Pathuddin saat ditemui di Kantor DPC PPP Sidrap, di Kelurahan Lakessi, Kecamatan Maritengae, Sidrap, Sabtu (13/Mei/2023).

“Insya Allah, Besok jam 8.30 sudah standby,” ujarnya.

Titik star dari Kantor DPC PPP Sidrap dengan menggunakan Becak Motor menuju kantor KPU Sidrap. Nantinya Bemor yang dilibatkan sebanyak 17, jumlah tersebut berdasarkan nomor urut Partai yakni nomor 17.

“Pemilu ini adalah pesta Demokrasi, sehingga kami juga melibatkan masyarakat, sekaligus untuk menggemakan pesta Demokrasi ditengah-tengah masyarakat,” ucapnya.

Untuk jumlah Caleg, lanjut H.Pathuddin yang saat ini menjabat sebagai anggota DPRD Sidrap sudah memenuhi kuota sebanyak 35 bakal Caleg.

“Target PPP Sidrap menjadi pemenang ke 3, dan saya dengan teman-teman optimis bisa mencapai target tersebut,” ucapnya (asp)

Artikel ini telah dibaca 211 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syaharuddin Alrif Bersama Demokrat dan PKB Sulsel Perkuat Kerjasama Koalisi Pilkada 2024

8 Mei 2024 - 10:56 WITA

Asisten 2 Pemda Enrekang Hadiri Halal Bihalal HIKMA Parepare

7 Mei 2024 - 11:06 WITA

PJ Bupati Sidrap Tinjau Proses Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di STIA Lan Makassar

7 Mei 2024 - 11:02 WITA

PT. Pegadaian Cabang Duapitue Salurkan Bantuan Kewarga yang Terdampak Banjir

6 Mei 2024 - 22:31 WITA

Innalillah.. Andi Faisal Ranggong Meninggal Dunia

6 Mei 2024 - 09:43 WITA

Aliran Listrik Wilayah Banjir Sidrap Pulih 98 Persen

5 Mei 2024 - 14:37 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.