Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 2 Nov 2022 17:59 WITA ·

Empat Tim Segel Tiket 8 Besar Liga Pelajar Sidrap


 Empat Tim Segel Tiket 8 Besar Liga Pelajar Sidrap Perbesar

AJATAPPARENG. ONLINE, SIDRAP — Empat tim memastikan tiket 8 besar Liga Pelajar tingkat SMP dan sederajat Kabupaten Sidenreng Rappang, Rabu (2/11/2022). Tim-tim tersebut merupakan juara dan runner up Wilayah I (Panca Lautang, Tellu Limpoe, Watang Pulu) dan Wilayah II (Maritengngae, Watang Sidenreng).

Keempat tim tersebut yakni SMP 1 Watang Pulu (juara Wilayah I), SMP 1 Panca Lautang (runner up Wilayah I), SMP 1 Pangsid (juara Wilayah II), dan SMP 6 Pangsid (runner up Wilayah II).

Adapun Wilayah III (Panca Rijang, Baranti, Kulo) dan Wilayah IV (Dua Pitue, Pitu Riawa, Pitu Riase), masih memainkan fase grup.

Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Sidrap, H. Muslimin mengutarakan, Liga Pelajar diikuti oleh SMPN dan SMPS se-Kabupaten Sidrap yang dibagi dalam empat wilayah.

“Juara 1 dan 2 (runner up) setiap wilayah akan dipertandingkan di delapan besar di Stadion Ganggawa Pangkajene,” terangnya.

Kegiatan itu, lanjut Muslimin, sekaligus ajang seleksi anak-anak yang berbakat di cabang olahraga sepak bola.

“Nantinya akan dipilih menjadi tim Kabupaten Sidrap di kelompok usia 13 tahun dan 15 tahun yang akan dibina secara kontinyu oleh Askab PSSI Kabupaten Sidrap,” ujar Muslimin.

“Harapan kita, ke depan akan muncul pemain-pemain sepak bola berprestasi yang bisa mengangkat nama baik Kabupaten Sidenreng Rappang,” tandas Muslimin. (asp)

Artikel ini telah dibaca 86 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

BPBD Sidrap Laporkan 2 Rumah Hanyut, 1 Orang Meninggal

3 Mei 2024 - 16:14 WITA

Banjir Bandang, Jembatan Bulu Cenrana Hanyut terbawa Arus

3 Mei 2024 - 11:49 WITA

Hujan Deras Melanda Sidrap, Kapolres Serukan Kewaspadaan

3 Mei 2024 - 09:08 WITA

Tiga Partai Elit Gelar Pertemuan Bahas Pilkada 23 Daerah

2 Mei 2024 - 17:04 WITA

Ahmad Hilmi, Siswa UPT SDN 1 Amparita Wakili Sulselbar di Festival Tunas Bahasa

2 Mei 2024 - 13:38 WITA

Tim MAJU Mendaftar di Partai Demokrat untuk Bertarung di Pilkada Sidrap 2024

2 Mei 2024 - 13:24 WITA

Trending di Politik

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.