Menu

Mode Gelap
Penuhi Permintaan Stok MBG, Telur Sidrap ‘Ekspor’ ke Pelbagai Provinsi Kades dan Seorang Warga Mattirotasi Saling Lapor di Polisi, Camat: Proses Hukum Jalan Selain RMS, Sejumlah Elit Politik Sulsel Disebut akan Ikut Merapat ke PSI Bupati SAR Ajak UMKM Berkembang, tidak Latah dan Jaga Konsistensi Bupati Terus Dorong Kesejahteraan Guru dan Sarana Pendidikan di Sidrap

Fokus · 25 Agu 2024 12:10 WITA ·

Pendaftaran Cabup dan Cawabup Sidrap Dimulai: KPU Buka Tahap Pendaftaran 27-29 Agustus 2024


 Pendaftaran Cabup dan Cawabup Sidrap Dimulai: KPU Buka Tahap Pendaftaran 27-29 Agustus 2024 Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPU) Sidrap telah rapat koordinasi persiapan Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Sidrap pada Pilkada Serentak Tahun 2024 di Aula Kantor KPU, Sidrap.

Rapat dipimpin oleh Aco Ilham selaku Koordinator Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU Sidrap dan dihadiri oleh Forkopimda Kab. Sidrap, para Stakeholder, dan Pengurus Partai Politik.

“Sesuai dengan tahapan, KPU Kabupaten Sidrap akan membuka pendaftaran calon kepala daerah yang berlangsung pada 27-29 Agustus 2024,” ucapnya, Sabtu, 24 Agustus 2024.

Sementara itu, Ketua KPU Sidrap, Saharuddin Lasari mengatakan bahwa pihaknya telah melakukan koordinasi terhadap setiap terkait pendaftaran pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Sidrap di Pilkada 2024 ini.

“Kami telah rapat koordinasi dengan parpol terkait pendaftaran yang akan dilaksanakan selama tiga hari,” kata Saharuddin.

Dikatakannya, bahwa untuk pendaftaran pada 27-28 Agustus 2024, dibuka pada pukul 08.00 hingga 16.00 wita. Kemudian pada 29 Agustus 2024, mulai pukul 08.00 hingga 23.59 wita. (asp)

Artikel ini telah dibaca 18 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Kakanwil Kemenhaj Sulsel: Annur Travel Layani Jamaah Umrah Terbanyak di Sulsel

18 Januari 2026 - 19:31 WITA

Open Tournament Nine Ball Bupati Cup I Sidrap 2026 resmi Ditutup

18 Januari 2026 - 07:16 WITA

Mobil Patroli Satpol PP Sidrap Terjun ke Sungai, Rusak Parah dan Terbengkalai

17 Januari 2026 - 16:50 WITA

Kasat Reskrim Polres Sidrap: Senin Saksi Kasus Kades Mattirotasi Dipanggil

17 Januari 2026 - 16:31 WITA

Penuhi Permintaan Stok MBG, Telur Sidrap ‘Ekspor’ ke Pelbagai Provinsi

16 Januari 2026 - 20:31 WITA

Fast Respon, CV Fathirindo Bersaudara ‘Gercep’ Perbaiki Retakan Jembatan

16 Januari 2026 - 13:09 WITA

Trending di Terkini

Sorry. No data so far.