Menu

Mode Gelap
Pinrang Juara Umum STQH XXIII, Sidrap dan Enrekang Masuk 10 Besar Tim Gabungan Pemkab Sidrap Razia Rumah Kost Didemo Mahasiswa Soal THM, Begini Reaksi DPRD Sidrap Taufan Pawe Kunjungan ke Barru, Bahas Dana Transfer Daerah Indonesia – Yordania Kerjasama Sektor Pertanian, 7 Point Disepakati

Fokus · 25 Agu 2024 12:10 WIB ·

Pendaftaran Cabup dan Cawabup Sidrap Dimulai: KPU Buka Tahap Pendaftaran 27-29 Agustus 2024


 Pendaftaran Cabup dan Cawabup Sidrap Dimulai: KPU Buka Tahap Pendaftaran 27-29 Agustus 2024 Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPU) Sidrap telah rapat koordinasi persiapan Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Sidrap pada Pilkada Serentak Tahun 2024 di Aula Kantor KPU, Sidrap.

Rapat dipimpin oleh Aco Ilham selaku Koordinator Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU Sidrap dan dihadiri oleh Forkopimda Kab. Sidrap, para Stakeholder, dan Pengurus Partai Politik.

“Sesuai dengan tahapan, KPU Kabupaten Sidrap akan membuka pendaftaran calon kepala daerah yang berlangsung pada 27-29 Agustus 2024,” ucapnya, Sabtu, 24 Agustus 2024.

Sementara itu, Ketua KPU Sidrap, Saharuddin Lasari mengatakan bahwa pihaknya telah melakukan koordinasi terhadap setiap terkait pendaftaran pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Sidrap di Pilkada 2024 ini.

“Kami telah rapat koordinasi dengan parpol terkait pendaftaran yang akan dilaksanakan selama tiga hari,” kata Saharuddin.

Dikatakannya, bahwa untuk pendaftaran pada 27-28 Agustus 2024, dibuka pada pukul 08.00 hingga 16.00 wita. Kemudian pada 29 Agustus 2024, mulai pukul 08.00 hingga 23.59 wita. (asp)

Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Aldhy Iskandar Ikut Perbanyakan Benih Gandum di Malino, Kolaborasi BPSI Maros dan PT Republik Nasional

22 April 2025 - 14:06 WIB

Dua Dosen Agribisnis UMS Rappang Berikan Pelatihan Peningkatan Akreditasi Jurnal

22 April 2025 - 13:56 WIB

Langkah Baru Indonesia Jadi Pusat Peradaban Islam Dunia Lewat PIII

22 April 2025 - 11:54 WIB

Pemkab Sidrap dan FH Unhas Perkuat Kelembagaan Hukum BUMDes Berbasis Digital

22 April 2025 - 08:56 WIB

Jurnal Plantklopedia prodi Agroteknologi siap Naik Peringkat, Pengelolah Ikuti Pendampingan Re-Akreditasi

22 April 2025 - 07:28 WIB

Wakil Bupati Sidrap Pimpin Rapat Tindak Lanjuti Temuan BPK Bersama Penyedia Jasa

22 April 2025 - 06:40 WIB

Trending di Fokus