Menu

Mode Gelap
Jelang Rakernas PSI, Ratusan  Mobil Branding Kaesang – Muammar Gandi Dandim 1420/Sidrap Ajak Media Selalu Bersinergi Aroma Khas Coto Yoko, Ikon Kuliner Baru di Sidrap Kepala BNN Sidrap: Pengungkapan 1 Kg Sabu Diduga Terkait Jaringan Internasional HUT NasDem ke-14, Ketua DPRD Sidrap Ajak Kader Tebar Kepedulian

Ajatappareng · 29 Apr 2024 14:29 WITA ·

PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim


 PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE.SIDRAP —  Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Sidrap, Muh Yusuf DM mengeluarkan himbauan kepada masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap cuaca ekstrim yang mungkin terjadi di wilayah Sidrap, Senin 29 April 2024..

Muh Yusuf DM mengatakan tingginya risiko yang terkait dengan cuaca ekstrim, seperti hujan lebat, angin kencang, dan potensi banjir. Himbauan ini ditujukan agar masyarakat lebih waspada dan mengurangi aktivitas di luar rumah yang tidak mendesak.

“Situasi cuaca ekstrim ini mengharuskan kita semua untuk lebih berhati-hati dan mengutamakan keselamatan, guna mengurangi risiko terhadap kejadian yang tidak diinginkan,” ujar PJ Sekda Sidrap.

Himbauan ini juga mengingatkan masyarakat untuk selalu memantau perkembangan cuaca melalui sumber yang terpercaya, serta melakukan langkah-langkah pencegahan seperti membersihkan saluran air dan mengamankan barang-barang yang rentan terbawa banjir.

M Yusuf juga menekankan pentingnya kerjasama dan gotong royong dalam menghadapi situasi cuaca ekstrim ini, agar dampaknya dapat diminimalkan dan masyarakat tetap aman dan nyaman. (bro)

Artikel ini telah dibaca 26 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bukan Film, Superhero Benar-Benar Hadir di Sekolah Panca Lautang Bawa Makan Bergizi Gratis

9 Januari 2026 - 11:54 WITA

Mahasiswa Prodi Peternakan UMS Rappang Kaji Inovasi Kerupuk Kulit Ayam Multirasa

8 Januari 2026 - 16:30 WITA

Jelang Rakernas PSI, Ratusan  Mobil Branding Kaesang – Muammar Gandi

7 Januari 2026 - 18:27 WITA

18 Tahun Berjualan, Pedagang Buah di Pasar Tanru Tedong Akhirnya Direlokasi

7 Januari 2026 - 17:56 WITA

IPM Sulsel Minta Dukungan Pemda Sidrap untuk Sukseskan Muktamar XXIV

7 Januari 2026 - 15:52 WITA

Dandim 1420/Sidrap Ajak Media Selalu Bersinergi

6 Januari 2026 - 15:03 WITA

Trending di Ajatappareng