Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Ajatappareng · 13 Mei 2020 20:26 WITA ·

Polsek, TNI dan Tim Gugus Covid-19 Enrekang Sweeping KTP di Pasar Alla


 Polsek, TNI dan Tim Gugus Covid-19 Enrekang Sweeping KTP di Pasar Alla Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Mewaspadai penyebaran Virus Corona Tim Gugus Kecamatan Alla, Kabupaten Enrekang, didampingi oleh Personel Polsek Alla dan Personel Koramil Alla mengambil tindakan terhadap pedagang yang berasal dari luar Kabupaten Enrekang yang menjual di Pasar Sudu Belajen Kelurahan Kambiolangi Kecamatan Alla Kabupaten Enrekang, Rabu, (13/05/2020).

Tidakan yang dilakulan oleh tim Gugus Covid-19 Kecamatan Alla, adalah melakukan pengecekan dan sweeping KTP (Kartu Tanda Penduduk) setiap pedagang dan pembeli yang ada di pasar sudu.

“Kami lakukan pengecekan KTP terhadap penjual dan pembeli apabila KTP-nya bukan KTP Enrekang maka kami suruh pulang,” ujar Lurah Kambiolangi Abd Salam.

Selain itu dari pihak keamanan yakni Personel Polsek Alla Polres Enrekang, Briptu Rudi Nurdin turut hadir mendampingi tim gugus covid-19 Kecamatan Alla mengatakan bahwa ia melakukan pengamanan dalam hal ini banyak masyarakat yang tidak paham tentang tindakan yang dilakukan oleh tim gugus tugas Kecamatan Alla.

“Kami dari pihak kepolisian bersama dengan TNI melakukan pengamanan karena sebelumnya sudah di berikan himbauan dari tim gugus tugas bahwa pedagang dan pembeli di Pasar Sudu dari luar Enrekang tidak dibiarkan untuk masuk Pasar Sudu, namun masih banyak pedagang dan pembeli menghiraukan himbauan pemerintah tersebut,” kata Briptu Rudi Nurdin. (spa)

Visited 3 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 65 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dukung Pemilu Damai, Ketua KADIN Sidrap Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Hak Pilih

24 November 2024 - 16:41 WITA

Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas

24 November 2024 - 16:35 WITA

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

SAR-Kanaah Hentak Lapangan Uluale: Warga Sidrap Serukan ‘Dua Dua

23 November 2024 - 11:12 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.