Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 22 Agu 2018 11:41 WITA ·

Salat Idul Adha Dipusatkan di Masjid Agung Sidrap


 Salat Idul Adha Dipusatkan di Masjid Agung Sidrap Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Salat Idul Adha untuk warga Kabupaten Sidrap dipusatkan di Masjid Agung Pangkajene, Kabupaten Sidrap, Rabu (22/8/2018).

Hadir dalam Idul Adha bersama warga Sidrap adalah wakil bupati Sidrap H Dollah Mando, dan sejumlah kepala SKPD dalam lingkup Pemkab Sidrap.

Daam sambutan Bupati Sidrap, H Rusdi Masse (RMS) yang dibacakan Dollah Mando menyampaikan selamat kepada seluruh warga Sidrap yang sedang menunaikan ibadah Idul Adha.

“Idul Adha itu jangan hanya seremoni saja, tapi ada hikmah bagaimana pengorbanan dan keikhlasan kita semua untuk mendapatkan ridha Allah,” ujar Dollah Mando.

Bukan hanya itu, Dollah Mando juga menyampaikan selamat kepada seluruh warga Sidrap yang menunaikan ibadah haji di Arab Saudi. Semoga mendapatkan haji mabrur.

Sekadar diketahui, Bupati Sidrap H Rusdi Masse juga sedang menunaikan ibadah haji di tanah suci bersama warga Sidrap lainnya.

Usai salat Id, Dollah Mando bersama warga dijadwalkan menyerahkan hewan qurban dari Pemkab Sidrap untuk diqurbankan untuk yang berhak menerimanya. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 36 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

29 April 2024 - 14:29 WITA

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg

28 April 2024 - 11:04 WITA

Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

17 April 2024 - 23:58 WITA

Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

17 April 2024 - 23:39 WITA

TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare?

17 April 2024 - 16:28 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.