Menu

Mode Gelap
Tim Gabungan Pemkab Sidrap Razia Rumah Kost Didemo Mahasiswa Soal THM, Begini Reaksi DPRD Sidrap Taufan Pawe Kunjungan ke Barru, Bahas Dana Transfer Daerah Indonesia – Yordania Kerjasama Sektor Pertanian, 7 Point Disepakati Wagub Sulsel Tekankan Satpol PP Harus Humanis

Fokus · 7 Jun 2024 14:56 WIB ·

Tim Gabungan APDESI dan Muspika Dua Pitue Jamu PS Polres Sidrap di Lapangan Merdeka Kalosi


 Tim Gabungan APDESI dan Muspika Dua Pitue Jamu PS Polres Sidrap di Lapangan Merdeka Kalosi Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP – Sore ini, Tim Gabungan APDESI Sidrap dan Muspika Dua Pitue menggelar pertandingan persahabatan melawan PS Polres Sidrap di Lapangan Merdeka, Desa Kalosi Dua Pitue Sidrap Jumat 7 Juni 2024.

Pertandingan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antar instansi serta memperkuat kerjasama dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Sidrap.

Kepala Desa Kalosi, Abdul Malik, selaku tuan rumah menyampaikan bahwa pertandingan persahabatan ini merupakan ajang untuk menjalin keakraban dan kebersamaan. “Dengan adanya pertandingan seperti ini, kami berharap dapat mempererat hubungan dan menciptakan sinergi yang baik antara pemerintah desa, kecamatan, dan kepolisian,” ucapnya

Momen ini juga dimanfaatkan untuk berbagi informasi dan pengalaman dalam upaya bersama menjaga ketertiban dan keamanan..

Diharapkan kegiatan serupa dapat terus digelar di masa mendatang, sebagai bentuk komitmen bersama dalam membangun solidaritas dan kerjasama yang lebih erat di antara berbagai instansi di Sidrap.(*)

Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ribuan Warga Iringi Pemakaman Mertua Bupati Sidrap, Hj. Hamida

19 April 2025 - 09:41 WIB

Menag RI Catat Rekor MURI dalam Pelaksanaan Manasik Haji Serentak Nasional

19 April 2025 - 07:11 WIB

Makin Praktis, Prodi Agroteknologi UMS Rappang Gunakan Tes Online

19 April 2025 - 06:59 WIB

Bupati Sidrap Sambut Pelayat dalam Takziah Hj. Hamida di Rumah Duka Lotang Salo

19 April 2025 - 02:51 WIB

Suasana Haru Iringi Kedatangan Jenazah Ibunda Mertua Bupati Sidrap

19 April 2025 - 02:37 WIB

Dihadiri Menag Via Daring, Organisasi Alumni Putri Universitas Al Azhar Mesir Gelar Silaturahmi dan Halal Bi Halal

19 April 2025 - 02:28 WIB

Trending di Nasional