Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Eksklusif · 8 Des 2019 07:47 WITA ·

Wakil Ketua DPRD Sulsel Sosialisasi Penyebarluasan Perda


 Wakil Ketua DPRD Sulsel Sosialisasi Penyebarluasan Perda Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Wakil ketua DPRD Provinsi Sulawesi Selatan dari Partai Nasdem, H.Syaharuddin Arif S.IP MM menggelar sosialisasi terkait penyebarluasan Peraturan Daerah (PERDA) Di kab Sidrap dijalan Kandiawan Kelurahan Tanru Tedong Kecamatan, Kecamatan Dua pitue, Sabtu, (07/12/2019).

Sosialisasi dihadiri, Camat Duapitue, Abd Rahman Rauf, Danramil Duapitue, Kapten Infantri Amir Sabanah, Mantan Kadis Perindag Drs. H. A. Manyi Cunde, tokoh masyarakat Andi Sessu, A. Landawi, Pu Sose, Andi Tato dan Mantan Anggota DPRD Sidrap H. Amran.

Wakil Ketua DPRD Sulsel Syaharuddin Alrif mengatakan sosialisasi kali ini merupakan kegiatan yang wajib dilaksanakan oleh Anggota DPRD Sulsel.

“Sebagus apapun sebuah Peraturan Daerah kalau hanya segelintir orang yang paham akan menjadi tak bermakna padahal seharusnya peraturan daerah dibuat untuk di ketahui dan dipahami oleh semua lapisan masyarakat,” jelas syahar.

Di depan masyarakat Duapitue, Syaharuddin juga menyampaikan bahwa dirinya akan selalu siap membantu selama masyarakat yang membutuhkan dapat berkomunikasi dengan dirinya. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 105 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Asisten 2 Pemda Enrekang Hadiri Halal Bihalal HIKMA Parepare

7 Mei 2024 - 11:06 WITA

PJ Bupati Sidrap Tinjau Proses Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di STIA Lan Makassar

7 Mei 2024 - 11:02 WITA

PT. Pegadaian Cabang Duapitue Salurkan Bantuan Kewarga yang Terdampak Banjir

6 Mei 2024 - 22:31 WITA

Innalillah.. Andi Faisal Ranggong Meninggal Dunia

6 Mei 2024 - 09:43 WITA

Aliran Listrik Wilayah Banjir Sidrap Pulih 98 Persen

5 Mei 2024 - 14:37 WITA

Bawaslu Sidrap Rekrutmen Panwascam di Tiga Kecamatan

4 Mei 2024 - 15:16 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.