Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Komunitas · 18 Agu 2018 18:50 WITA ·

FPTI dan Sejumlah Pecinta Alam Peringati HUT Proklamasi di Bukere


 FPTI dan Sejumlah Pecinta Alam Peringati HUT Proklamasi di Bukere Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Komunitas pemanjat tebing yang tergabung dalam Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Kabupaten Sidrap memiliki cara tersendiri untuk memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) Ke-73

Para pecinta olahraga ekstrem ini memilih menggelar upacara Lembah Lamatoa Bukere, Desa Cenrana Kecamatan Panca Lautang, Kabupaten Sidrap.

Kegiatan ini diikuti oleh Mahasiswa Pencinta Alam (Mapala), Komunitas Pencinta Alam (KPA), Organisasi Pencinta Alam (OPA), Siswa Pencinta Alam (Sispala) dan berbagai organisasi kepemudaan.

Ketua Umum FPTI Kabupaten Sidrap, H Bahrul Appas sangat mengapresiasi kegiatan ini. Kegiatan ini akan terus di agendakan setiap tahun.

Pengibaran bendera ini yang dilakukan di Lembah Lamatoa merupakan bentuk dari semangat perjuangan generasi penerus bangsa. Untuk itu kami mengajak masyarakat untuk mencintai Tanah Air dan membangkitkan semangat nasionalisme.

Inti tujuan dalam pelaksanaan kegiatan pengibaran Bendera Merah Putih ini adalah untuk menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-73 Kemerdekaan Republik Indonesia.

“Mari kita jaga bersama persatuan dan kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan berharap seluruh warga negara Indonesia, terutama generasi muda pada umumnya yang merasa bangga menjadi bagian dari bangsa yang besar yaitu bangsa Indonesia,” ungkapnya. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 89 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Matador’s Perjuangan Solid Dukung Syaharuddin Alrif di Pilkada Sidrap

16 April 2024 - 21:23 WITA

Ketua PWI Pinrang Berikan Edukasi Jurnalistik ke Pemerintah Desa

30 Maret 2024 - 23:54 WITA

Owner PT. Annur Ma’arif Ngopi Bareng  Jurnalis Sidrap

30 Maret 2024 - 23:10 WITA

Hingga Batas Akhir Pendaftaran, hanya 1 Calon Ketua KNPI yang Daftar

6 Maret 2024 - 15:11 WITA

Didampingi Pesilat, Keluarga Acok Permana, Guru yang Tewas Dibacok Datangi Polres Sidrap

26 Februari 2024 - 15:22 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.