Menu

Mode Gelap
Pilkada Sidrap 2024 Dipastikan tanpa Calon Perseorangan Ribuan Jamaah Haji Tiba di Tanah Suci, Suhu Capai 40 Derajat Celcius Dinas Pendidikan Gelar O2SN Tingkat Kabupaten Pemdes Otting Gelar Pelatihan Kesiapsiagaan Tanggap Bencana PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

Ajatappareng · 22 Apr 2022 16:54 WITA ·

1.458 Pegawai Honorer di Sidrap Terima Bantuan Zakat


 1.458 Pegawai Honorer di Sidrap Terima Bantuan Zakat Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Bupati Sidrap, H. Dollah Mando, didampingi Kabag Kesra, Patriadi, menyerahkan bantuan Zakat daro Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Sidrap untuk pegawai honorer di Aula Kompleks SKPD Sidrap, Jumat (22/4/2022).

Penyerahan dihadiri dan Ketua Baznas Sidrap, H. Mustari, Wakil Ketua II Bagian Pendistribusian Baznas Sidrap, Imran Burhanuddin dan Wakil Ketua IV Bagian Administrasi Baznas Sidrap, Madaling.

Kurang lebih 1.458 Pegawai Honorer yang bertugas di lingkup Pemkab Sidrap, baru 358 Pegawai Honorer hadir menerima bantuan.

Bupati Sidrap H Dollah Mando mengatakan, bantuan yang diserahkan kepada Pegawai Honorer ini zakat merupakan zakat masyarakat Sidrap disalurkan lewat Baznas Sidrap

“Basnaz memberikan pertimbangan kepada saya agar tenaga honorer juga diberikan. Saya bilang silakan,” katanya Dollah Mando.

Dollah Mando hanya berharap kepada para penerima untuk selalu bersyukur kepada Allah SWT atas apa yang diterima.

“Janji Allah SWT, jika kita pandai bersyukur Insya Allah rejeki kita akan ditambah,” lontarnya.

Selain itu, Bupati Sidrap juga mengajak seluruh masyarakat muslim di Sidrap agar senantiasa mengeluarkan zakatnya.

“Ini kewajiban muslim, sekaligus membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan,” tandasnya. (asp)

Artikel ini telah dibaca 82 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

KPU Pinrang Terima Bacalon Bupati dan Wakil Bupati Perseorangan

13 Mei 2024 - 22:43 WITA

Pilkada Sidrap 2024 Dipastikan tanpa Calon Perseorangan

13 Mei 2024 - 20:45 WITA

Dinas Pendidikan Gelar O2SN Tingkat Kabupaten

13 Mei 2024 - 13:37 WITA

Pemdes Otting Gelar Pelatihan Kesiapsiagaan Tanggap Bencana

13 Mei 2024 - 11:45 WITA

PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

29 April 2024 - 14:29 WITA

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.