Menu

Mode Gelap
Pemdes Otting Gelar Pelatihan Kesiapsiagaan Tanggap Bencana PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

Advertorial · 9 Apr 2022 10:34 WITA ·

Anggota DPR RI, HM Aras Salurkan 200 Paket Sembako di Barru


 Tim rumah aspirasi HM Aras, Agussalim yang mewakili H Muhammad Aras menyalurkan langsung bantuan kepada warga Barru. Perbesar

Tim rumah aspirasi HM Aras, Agussalim yang mewakili H Muhammad Aras menyalurkan langsung bantuan kepada warga Barru.

AJATAPPARENG.ONLINE, BARRU — Anggota Komisi V DPR RI, H Muhammad Aras melalui berkah tim rumah aspirasi menyalurkan 200 paket sembako untuk warga yang kurang mampu di Kabupaten Barru, Jumat (8/03/2022) kemarin.

Tersalurkannya bantuan legislator Partai Persatuan Pembangunan tersebut bisa dapat bermanfaat untuk warga yang menerima. 

“Semoga kita semua diberikan kesehatan dalam menjalankan ibadah dibulan ramadhan,” ujar  H. Muhammad Aras yang menitip salam untuk seluruh warga yang menerima bantuan lewat tim rumah aspirasi.

Tim rumah aspirasi Agussalim yang mewakili H Muhammad Aras datang menyalurkan langsung bantuan tersebut.

Agussalim yang  disapa utto mengapreasi   bantuan sembako sebanyak 200 paket untuk masyarakat Kabupaten Barru. Menurutnya  memang tak sebanding apa yang diharapkan, tetapi hal tersebut dapat meringankan beban masyarakat apalagi ramadhan tahun ini masih dalam suasana pandemi Covid-19.

“Hal ini merupakan  wujud kepedulian  H.Muhammad Aras terhadap masyarakat yang kurang mampu. khususnya di bulan Ramadan ini, semoga apa yang diberikan mendapatkan berkahn dan pahala disisi Allah SWT,” tambah Agussalim.

Tanggi salah seorang warga Kecamatan Tanete Rilau, Kabupaten Barru setelah menerima bantuan sembako merasa  bersyukur karena kepedulian H. Muhammad Aras.

“Alhamdulillah, saya sangat senang dan berterimakasih kepada bapak H.Muhammad Aras,” tutupnya. (dck)

Artikel ini telah dibaca 196 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemdes Otting Gelar Pelatihan Kesiapsiagaan Tanggap Bencana

13 Mei 2024 - 11:45 WITA

Tak Diundang di Acara Wisuda Santri di Sidrap, Syahar Pilih Bertemu Ketua BKPRMI Sulsel

12 Mei 2024 - 19:38 WITA

‘Dilarang’ Hadiri Wisuda Santri XVI LPPTKA Sidrap, Syahar: Apakah Karena Mau Pilkada?

12 Mei 2024 - 10:37 WITA

DPP PAN Beri Rekomendasi Tunggal untuk Mitra Fakhruddin MB

12 Mei 2024 - 00:49 WITA

ULP Tanru Tedong Laporkan Kendala Pemulihan Aliran Listrik di Lokasi Banjir Bandang

10 Mei 2024 - 01:25 WITA

Fraksi NasDem Desak Pemkab Sidrap Gunakan Dana tak Terduga Pulihkan 3 Kecamatan Pasca Banjir

9 Mei 2024 - 13:52 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.