Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Politik · 19 Mei 2018 21:53 WITA ·

DPD Partai Perindo Rapat Terkait Keseriusan Hadapi Pilcaleg dan Pilpres


 DPD Partai Perindo Rapat Terkait Keseriusan Hadapi Pilcaleg dan Pilpres Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Perindo Kabupaten Enrekang mengumpulkan seluruh anggotanya dalam rangka keseriusan DPD Partai Perindo Kabupaten Enrekang menghadapi Pemihan Calon Anggota Legislatif (Pilcaleg) dan Pemilihan Presiden tahun 2019 mendatang.

Kegiatan Rapat terbatas Bacaleg dan dan pengurus Partai Perindo bertempat di Cafe Rini, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang yan dipimpin langsung oleh Ketua DPD Partai Perindo Kabupaten Enrekang, Suwandi Mahendra, Sabtu (19/05/2018).

Ketua DPD Partai Perindo Kabupaten Enrekang, Suwandi Mahendra menginstruksikan kepada seluruh anggota baik itu DPD dan Bacaleg bahwa kedepan dalam event pemilihan tersebut mulai dari sekarang agar bekerja keras sesuai dengan apa yang menjadi kesepakatan kita bersama.

Paling tidak kita mencapai target yang kita inginkan. Diketahui bahwa Partai Perindo salah satu kontestan baru dipemilihan mendatang untuk meraih suara baik di tingkat DPC, DPD, Propinsi dan DPR-RI nantinya,” ungkapnya.

Meskipun masih ada beberapa hal yang harus kita benahi bukan berarti kita lemah dalam bekerja tetapi hal tersebut harus menjadi fighting sprit dalam bertarung untuk menjadi pemenang dalam event tersebut.

Untuk Pilkada Kabupaten Enrekang Partai Perindo Enrekang Mendukung Pasangan Muslimin Bando – Asman, Sedangkan untuk Calon Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan Mendukung pasangan Calon Nomor urut 4 yakni Ichsan Yasin Limpo (IYL) dan Andi Muzakkar (Cakka). (Bang El/ajp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Wajib Diketahui, Ini Manfaat BPJS Kesehatan bagi Warga

5 November 2024 - 19:10 WITA

Dua Tersangka Ditahan, Korupsi Pegadaian Duapitue Disidangkan

5 November 2024 - 17:39 WITA

Syaharuddin Alrif: Dari Petani untuk Petani, Kami Siap Wujudkan Perubahan di Sidrap

5 November 2024 - 10:31 WITA

Dukungan Mengalir, SAR-Kanaah Jadi Harapan Masyarakat Majelling

3 November 2024 - 23:52 WITA

Paslon SAR-Kanaah Jalin Kedekatan dengan Masyarakat Lewat Blusukan di Majelling

3 November 2024 - 21:21 WITA

Tiga Komunitas di Sipodeceng Dukung Penuh SAR-Kanaah di Pilkada Sidrap

2 November 2024 - 00:09 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.