Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Fokus · 31 Des 2019 21:10 WITA ·

Ketika Semua Sibuk Bakar Petasan, NasDem Santuni Warga Miskin di Malam Tahun Baru


 Ketika Semua Sibuk Bakar Petasan, NasDem Santuni Warga Miskin di Malam Tahun Baru Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Pergantian malam tahun baru tidak membuat kader Partai NasDem Sulsel latah latahan ikut eforia seperti membakar petasan, tiup trompet dan lain sebagainya.

Dibawah kendali Ketua DPW Partai NasDem Sulsel, H Rusdi Masse (RMS), sejumlah kader NasDem se Sulsel khususnya di Sidrap tepatnya di Panti Asuhan Muhammadiyah Rappang justru menjadikan momentum malam pergantian tahun baru dengan memberikan santunan kepada anak yatim piatu dan fakir miskin.

“Yth seluruh anggota dewan / kader Nasdem, Kalau bisa ada keikhlasan dan ketulusan dari kita semua agar malam ini kita semua memberikan sumbangan ke panti asuhan atau orang miskin di daerah kita masing-masing dalam bentuk apapun dan berapapun sebagai bentuk rasa syukur kita semua di malam tahun baru,” tulis RMS kepada sejumlah anggota dewan NasDem di grup NasDem Sulsel melalui pesan Whatssapp (WA), Selasa (31/12/2019).

Sontak, instruksi mantan Bupati Sidrap dua periode ini lngsung diimplementasikan oleh kader NasDem dengan membeli dan mendiatribusikan bahan sembako berupa telur dan beras untuk dibagikan kepada masyarakat miskin di sekitar wilyah dimana anggota dewan yang dimaksud berdomisili.

Inilah momentum yang menjadi pembeda antara partai peduli dengan rakyat dengan partai yang tidak sama sekali hanya mementingkan kepentingan individu dibandingkan kepentingan masyarakat luas.

Di tengah hirup pikuk suara petasan dan tiupan terompet, mobil NasDem justru keluar masuk lorong memberikan dan membagikan beras dan telur kepada masyarakat dan anak yatim di sejumlah spot spot di wilyah se Sulsel. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 353 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada

21 Desember 2024 - 12:13 WITA

Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar

17 Desember 2024 - 13:52 WITA

Patroli Cooling System: Upaya Polres Sidrap Jaga Kondusivitas Menjelang Nataru

11 Desember 2024 - 16:21 WITA

Komisi III DPRD Parepare Desak Pelindo Perbaiki Jalan Rusak di Pelabuhan Lontangnge

9 Desember 2024 - 22:17 WITA

Sekprov Sulsel Pastikan Seleksi PPPK Bersih dan Lancar

9 Desember 2024 - 13:40 WITA

Bupati Sidrap Terpilih Gerakkan Kerja Bakti Penataan Kota

8 Desember 2024 - 09:37 WITA

Trending di Fokus

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.