Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Terkini · 14 Mar 2018 14:38 WITA ·

1400 Usulan Warga Sidrap Disepakati di Musrenbang RKPD


 1400 Usulan Warga Sidrap Disepakati di Musrenbang RKPD Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Pemerintah Kabupaten Sidrap melalui Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2018.

Musrenbang ini sangat penting sebagai forum musyawarah bagi semua pihak untuk merumuskan program pembangunan daerah ke depan.

Kepala Bappeda, Sidrap, Awaluddin, Rabu (14/3/2018) mengatakan Kegiatan Musrenbang RKPD ini dilaksanakan ditingkat Kabupaten ini bertujuan untuk menyusun Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2019.

Kita tinggal menyepakati usulan masyarakat ditingkat desa, kecamatan hingga di Forum Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD).

“Ada 1400 usulan masyarakat yang kita sepakati dan di kerja tahun 2019. Sudah kita pilah-pilah mana yang dibiayai Propinsi dan mana yang dibiayai Pemerintah Pusat,” ungkap Awaluddin

“Tujuannya agar tercipta satu pandangan dan persepsi yang sama demi mengantisipasi tantangan dan peluang pembangunan yang dihadapi di masa mendatang,” katanya.

Sementara Sekretaris Daerah, Sudirman Bungi mengatakan kegiatan Musrembang RKPD yang kita selenggarakan saat ini, merupakan implementasi amanat Undang-undang Nomor 25 Tahun tentang Sistem Perencanaan Pembangunan 2004 Nomor 86 Nasional.

Musrenbang ini juga dilakukan sudah sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Tahun 2017 tentang tata cara perencanaan, pengendalian dan evaluasi pembangunan daerah, tata, evaluasi rancangan peraturan daerah tentang rencana pembangunan jangka panjang daerah dan rencana pembangunan jangka menengah daerah.

Oleh karena itu, apa yang akan kita lakukan ini tentunya sangat penting dan bernilai strategis dalam upaya mencapai tujuan pembangunan nasional dan daerah, yaitu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. (asp/ajp).

Artikel ini telah dibaca 14 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tak Cukup 24 Jam, Personil Polsek Panca Rijang Ungkap Kasus Penganiayaan

26 April 2024 - 21:23 WITA

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP

25 April 2024 - 10:29 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.