Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Terkini · 4 Feb 2020 14:51 WITA ·

Fraksi Nasdem DPRD Sidrap Minta Proyek TPI Mojong Dihentikan


 Fraksi Nasdem DPRD Sidrap Minta Proyek TPI Mojong Dihentikan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Proyek peningkatan area Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Mojong, Kecamatan Watang Sidenreng dinilai merusak sistem pengadaan barang dan jasa.

Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD Sidrap, Samsumarlin meminta pembangunan dan proses lelang dihentikan.

Hal tersebut disampaikan Samsumarlin usai mendengar informasi hasil inspeksi mendadak (sidak) ke lokasi TPI Mojong oleh anggota Fraksi Nasdem, Saenal Rosi.

Samsumarlin meminta agar aktivitas di lokasi TPI dihentikan sambil DPRD meminta penjelasan Unit Layanan Pengadaan (ULP) Sidrap.

“Kita minta hentikan dulu. Kita klirkan masalah, karena jelas ini sudah melanggar dan merusak sistem,” kata Samsumarlin, Selasa (4/2/2020).

Hal sama dikatakan Ketua DPRD Sidrap, H Ruslan. Ia mengatakan, harua ada penjelasan dari pihak eksekutif, baik Dinas Perikanan dan Peternakan dan ULP. Termasuk PPK.

“Setahu saya, ya memang belum ada pemenang tender. Dan masih dalam proses. Kita minta aktivitas di sana dihentikan karena status proyek TPI belum jelas,” ujar mantan Sekda Sidrap itu.

Bahkan, H Ruslan meminta inspektorat untuk turun dan melakukan pemeriksaan. (spa)

Artikel ini telah dibaca 1,113 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

29 April 2024 - 14:29 WITA

Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani

29 April 2024 - 07:47 WITA

Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg

28 April 2024 - 11:04 WITA

Tak Cukup 24 Jam, Personil Polsek Panca Rijang Ungkap Kasus Penganiayaan

26 April 2024 - 21:23 WITA

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP

25 April 2024 - 10:29 WITA

Trending di Fokus

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.