Menu

Mode Gelap
Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024

Ajatappareng · 4 Okt 2021 19:21 WITA ·

Inovasi Program TPKAD Sidrap Diganjar Penghargaan dari OJK


 Inovasi Program TPKAD Sidrap Diganjar Penghargaan dari OJK Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP —Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang menerima penghargaan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional VI Sulawesi, Maluku, dan Papua.

Penghargaan itu diserahkan Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Abdul Hayat Gani kepada Wakil Bupati Sidrap, H Mahmud Yusuf di Hotel Misliana Toraja, Kabupaten Toraja Utara, Senin (04/10/2022).

Kabupaten Sidrap mendapat award sebagai TPAKD dengan program inovasi Fasilitasi Akses Keuangan Berorientasi Kelaster UMKM  tahun 2021.

Penghargaan ini juga diberikan kepada sejumlah daerah yang secara nyata memiliki komitmen dan peran aktif dalam mengawal program TPAKD melalui pengembangan dan perluasan akses keuangan pada sektor prioritas.

Dalam keterangannya, Mahmud menilai penghargaan tersebut sebagai pencapaian yang membanggakan bagi Kabupaten Sidrap.

“Terima kasih kepada seluruh pihak yang berperan. Ini hasil sinergi dan kolaborasi semua pihak,” ujar Mahmud Yusuf.

Mendampingi Wakil Bupati Sidrap dalam penerimaan penghargaan tersebut, Kabag Perekonomian dan SDA, H.Sudarmin. (asp)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

FPII Setwil Riau Rayakan HUT ke 5 FPII Setwil Riau Bersama Anak Panti Asuhan

23 Desember 2024 - 22:09 WITA

Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup

23 Desember 2024 - 18:14 WITA

Antisipasi Banjir, Bupati Sidrap terpilih Tegaskan Pentingnya Edukasi Kebersihan

23 Desember 2024 - 10:39 WITA

Pj Bupati Sidrap Siap Kawal Program Strategis hingga Pelantikan Pemimpin Baru

22 Desember 2024 - 22:21 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Trending di Terkini

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.