Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 14 Jun 2022 13:57 WITA ·

DPRD Parepare Maknai Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Ajak Jaga Kelestarian Alam


 DPRD Parepare Maknai Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Ajak Jaga Kelestarian Alam Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PAREPARE – Setiap tanggal 5 Juni, masyarakat dunia memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, atau yang lebih dikenal dengan istilah World Environment Day.

Wakil Ketua DPRD Kota Parepare, Tasming Hamid (TSM) mengatakan, pada momentum peringatan Hari Lingkungan Hidup sedunia yang jatuh pada 5 Juni tahun 2022 ini, tentu menjadi pengingat bahwa bumi tempat kita berpijak ini, tetap harus dijaga bersama.

“Sebagai bagian dari masyarakat dunia, setiap orang perlu mengambil peran dalam aksi kolektif untuk mencapai tujuan menjaga pelestarian bumi tempat kita berpijak, sehat serta berkelanjutan,” kata Tasming, politisi muda dari Partai NasDem itu.

Menurutnya, ke depan perlu kiranya untuk melahirkan kebijakan yang mengarah pada nilai-nilai pelestarian lingkungan hidup.

Dikutip dari wikipedia, Hari Lingkungan Hidup Sedunia merupakan instrumen penting yang digunakan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk meningkatkan kesadaran tentang lingkungan serta mendorong perhatian dan tindakan politik di tingkat dunia.

Peringatan ini dipandang sebagai kesempatan bagi semua orang untuk menjadi bagian aksi global dalam menyuarakan proteksi terhadap planet bumi, pemanfaatan sumber daya alam yang berkelanjutan, dan gaya hidup yang ramah lingkungan.

Sementara Indonesia melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengusung tema #GenerasiRestorasi. (*)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Aliran Listrik Wilayah Banjir Sidrap Pulih 98 Persen

5 Mei 2024 - 14:37 WITA

Begini Cara Warga Desa Tana Toro Evakuasi Mandiri Pasca Banjir

5 Mei 2024 - 08:00 WITA

Bawaslu Sidrap Rekrutmen Panwascam di Tiga Kecamatan

4 Mei 2024 - 15:16 WITA

Syaharuddin Alrif Terjun pantau Kondisi Banjir di Sidrap

4 Mei 2024 - 13:23 WITA

BPBD Sidrap Laporkan 2 Rumah Hanyut, 1 Orang Meninggal

3 Mei 2024 - 16:14 WITA

Banjir Bandang, Jembatan Bulu Cenrana Hanyut terbawa Arus

3 Mei 2024 - 11:49 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.