Menu

Mode Gelap
Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap? TP kembali Bertemu FAS, Bahas Pilwalkot Parepare? Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW Nama Bos Annur Ma’arif Masuk Bursa Pilkada Sidrap

Terkini · 12 Feb 2018 20:39 WITA ·

Ade Indrawan: Penetapan Paslon Pilkada Berjalan Aman


 Ade Indrawan: Penetapan Paslon Pilkada Berjalan Aman Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Situasi Kamtibmas di Kabupaten Sidrap tetap aman terkendali pasca rapat pleno penetapan pasangan calon (paslon) Pilkada 2018 di Kantor KPU Sidrap.

“Alhamdulillah, sejauh ini situasi Kamtibmas di Bumi Nene Mallomo Sidrap masih tetap aman dan kondusif, kami berharap ini tetap terjaga hingga selesai pelaksanaan tahapan pilkada 2018,” ungkap Kapolres Sidrap, AKBP Ade Indrawan, Senin (12/2/18) Siang.

Ade mengatakan akan tetap tampil all out bersama jajarannnya dalam mengamankan seluruh tahapan pesta demokrasi 5 tahunan tersebut.

“Semua ini tidak lepas dari peran serta seluruh elemen masyarakat beserta tokoh-tokoh dalam menjaga kondusifitas yang ada,” lanjutnya.

Ade menambahkan untuk pengamanan Pilkada, sekitar 450 personel gabungan akan dikerahkan, termasuk TNI, Damkar, Satpol PP dan Dinas Kesehatan Sidrap.

“Kami berharap sinergitas seluruh elemen dalam menyukseskan Pilkada tahun ini, tanpa itu, kami tidak berarti apa-apa, saya juga menghimbau kepada seluruh warga sidrap untuk tetap menjalin silaturrahim meski pilihan dalam berpolitik berbeda,” tutupnya. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

UPT SMPN 1 Wattang Pulu Tuan Rumah Kegiatan MKKS SMP

25 April 2024 - 10:29 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

KPU Pinrang Buka Pendaftaran PPK Pilkada 2024

23 April 2024 - 18:06 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.